Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Permintaan Justin Hubner Jelang Debut Bersama Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 6 Desember 2023 | 23:15 WIB
Pemain naturalisasi timnas Indonesia, Justin Hubner, sedang berfoto di Kantor Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta, Grogol, Jakarta, Rabu (6/12/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain naturalisasi timnas Indonesia, Justin Hubner, sedang berfoto di Kantor Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta, Grogol, Jakarta, Rabu (6/12/2023).

BOLASPORT.COM - Justin Hubner tinggal menunggu waktu untuk debut bersama timnas Indonesia.

Semua proses pemindahan kewarganegaraan Hubner sudah tuntas pada Rabu (6/12).

Saat ini dia sudah bisa membela skuad Garuda setelah mendapatkan panggilan dari Shin Tae-yong.

Agenda terdekat yang akan mereka jalani yakni bermain di Piala Asia 2023.

Semua pemain akan mengikuti pemusatan latihan (TC) pada pertengahan bulan Desember ini.

Baca Juga: Teranyar Justin Hubner, Shin Tae-yong Bisa Bawa 11 Pemain Aboard untuk Hadapi Piala Asia 2023

Justin Hubner menjelaskan bahwa dia senang sudah resmi menjadi WNI.

Dia juga mendapatkan banyak dukungan terutama melalui media sosial.

Hal ini sangat berkesan dan membuatnya bangga.

"Saya sangat menghargai semua komentar yang saya terima, membuat saya senang melihat semua komentar," kata Justin Hubner dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube PSSI.

Baca Juga: Resmi Jadi WNI, Justin Hubner Berencana Ingin Bertemu Shin Tae-yong

Pemain yang saat ini membela Wolverhampton Wanderers U-21 ini berharap dukungan tersebut terus diberikan.

Terutama jelang Piala Asia dan putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2023 Zona Asia.

Dia akan bersama skuad Garuda memberikan hasil terbaik di ajang tersebut.

"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua orang.'

"Terus dukung kami di Piala Asia dan Piala Dunia," tegasnya.

Pemain Timnas U-20 Indonesia, Justin Hubner saat pertandingan melawan Prancis, Kamis (17/11/2022).
PSSI
Pemain Timnas U-20 Indonesia, Justin Hubner saat pertandingan melawan Prancis, Kamis (17/11/2022).

Pemain berusia 20 tahun ini sudah mengincar debut bersama skuad Garuda.

Dia berharap bisa membantu Indonesia lolos ke Piala Dunia.

Selain itu, di Piala Asia nanti mereka akan berusaha untuk bisa melaju jauh.

"Kita bisa mendapatkan banyak hal seperti lolos ke Piala Dunia."

"Bermain bagus di Piala Asia," pungkasnya.

Baca Juga: Usai Jadi WNI, Justin Hubner Bidik Debut di Liga Inggris Bersama Wolverhampton Wanderers

Masih berusia muda, Hubner memiliki potensi yang cukup besar.

Dia sempat mendapatkan panggilan ke timnas U-20 Belanda.

Selain itu, pemain kelahiran Den Bosch, Belanda, ini merupakan kapten di Wolves U-21.

Dengan status pemain homegroud, dia nantinya bisa bermain di Liga Inggris.

Apalagi, Hubner sempat dipanggil ke tim senior Wolves beberapa waktu lalu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Perdana! Nathan/Blake ke Final, Tantang Pasangan Jepang di Partai Puncak Amman Mineral Men's World Tennis Championship 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X