Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gelagat Tercela Valentino Rossi Diungkit Max Biaggi, Momen Saat Sakit Jadi Bukti

By Agung Kurniawan - Minggu, 10 Desember 2023 | 15:15 WIB
Pembalap asal Italia, Max Biaggi saat menerima gelar sebagai legenda di sela-sela hari pertama MotoGP Italia 2022, Jumat (27/5/2022)
MOTOGP.COM
Pembalap asal Italia, Max Biaggi saat menerima gelar sebagai legenda di sela-sela hari pertama MotoGP Italia 2022, Jumat (27/5/2022)

Hubungan mereka mulai menemui babak baru saat Rossi memutuskan gantung helm atau pensiun dari ajang MotoGP.

Belum lama ini, pria yang identik dengan nomor 46 itu tak sungkan untuk memanggil Biaggi dengan sebutan teman.

Mendengar hal tersebut dari Rossi yang menganggapnya sebagai teman, pria yang kini berusia 52 tahun itu memberikan respons.

Bagi Biaggi, hal itu sangat wajar di mana salam dari Rossi tersebut bukanlah hal baru baginya.

Baca Juga: Marc Marquez Punya Potensi Hancurkan Ducati di 2 Sisi, Jorge Lorenzo Ketar-ketir

"Itu adalah hal yang wajar, kami saling menyapa," ucap Biaggi, dilansir BolaSport.com dari Motosan.

"Kebetulan dia berkata, teman-temanku Stoner, Biaggi, Lorenzo."

"Tapi Anda tidak bisa berbicara tentang persahabatan, tak ada yang pernah dilakukan untuk menciptakannya," imbuhnya.

Juara dunia empat kali kelas 250cc tersebut masih meragukan sebutan teman yang datang dari Rossi hingga saat ini.

Berkaca dari kecelakaan yang menimpanya di tahun 2017 lalu, Biaggi merasa apa yang diucapkan pria berusia 44 tahun itu belum bermakna sepenuhnya.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es, Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Juventus Sowan ke San Siro Bawa Skuad Seadanya, Anak Eks Presiden Jadi Ujung Tombak Utama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X