Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kepergian Messi Terlalu Traumatis, Barcelona seperti Dihancurkan Tanpa Sisa

By Sri Mulyati - Rabu, 13 Desember 2023 | 05:15 WIB
Barcelona masih menangisi kepergian Lionel Messi yang dianggap menghancurkan klub tanpa tersisa.
TWITTER.COM/ESPNSTATSINFO
Barcelona masih menangisi kepergian Lionel Messi yang dianggap menghancurkan klub tanpa tersisa.

BOLASPORT.COM - Barcelona ternyata merasa seperti dihancurkan tanpa sisa mengingat kepergian Lionel Messi ternyata menjadi kejadian traumatis.

Kondisi Barcelona yang sekarang memang seperti klub yang baru saja diatur ulang.

Sisa-sisa masa kejayaan klub seolah baru coba dikumpulkan untuk kembali menjadi kekuatan elite.

Hal ini tidak lepas dari perubahan besar yang terjadi kepada Barcelona dalam dua tahun terakhir.

Barcelona harus merelakan kepergian Lionel Messi yang sudah 17 tahun membela klub.

Dalam kurun waktu tersebut, Lionel Messi telah menjelma menjadi bagian penting dari La Blaugrana.

Kesuksesan klub selalu berasal dari bantuan megabintang asal Argentina tersebut.

Efek kepergian Messi dari Barcelona pun langsung bisa dilihat oleh orang awam yang memerhatikan kondisi klub.

Baca Juga: Diadu Lagi, Ronaldo Bisa Balas Dendam soal Satu Rekor ke Messi

La Blaugrana harus menjalani satu musim dengan puasa gelar tepat setelah sang megabintang hilang.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Kalau Lionel Messi Orang Brasil, La Pulga Bisa Main Sampai Usia 45 Tahun!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X