Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Haaland Kalah, 3 Putra Inggris Lebih Sering Berurusan dengan Gol di Liga Champions

By Sri Mulyati - Rabu, 13 Desember 2023 | 15:00 WIB
Jude Bellingham menjadi salah satu dari putra Inggris yang mengalahkan Erling Haaland soal kontribusi gol di Liga Champions musim ini.
TWITTER.COM/MANAGINGMADRID
Jude Bellingham menjadi salah satu dari putra Inggris yang mengalahkan Erling Haaland soal kontribusi gol di Liga Champions musim ini.

BOLASPORT.COM - Striker Manchester City, Erling Haaland, harus rela mengalah karena tiga pesepak bola asal Inggris lebih sering berurusan dengan gol di Liga Champions musim 2023-2024.

Erling Haaland ternyata memiliki pekerjaan rumah besar kala berlaga di Liga Champions musim ini.

Sang striker tidak lagi menjadi pemain pertama yang memimpin kontribusi gol di ajang tersebut.

Liga Champions musim lalu menjadi panggung Erling Haaland untuk unjuk gigi secara maksimal.

Striker asal Norwegia tersebut berhasil membawa pulang gelar top scorer Liga Champions.

Tidak hanya itu, Haaland juga berhasil memenangi trofi bersama Manchester City pada musim yang sama.

Penampilan setiap pemain di musim yang berbeda jelas tidak bisa diharapkan sama dengan sebelumnya.

Hal ini juga terjadi di Haaland yang sebenarnya masih cukup rajin untuk berkontribusi terhadap gol.

Baca Juga: Liverpool Vs Man United - Setan Merah ke Anfield dengan Kondisi Mengenaskan, Tragedi Pembantaian 0-7 Bisa Kembali Terulang

Striker berusia 23 tahun tersebut mampu membukukan lima gol dan satu assist di Liga Champions musim ini.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Twitter.com/squawka
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X