Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pulang dengan Tangan Kosong, Pelatih PSS Sleman: Kami Tidak Beruntung!

By cherlie ferisna febrianti - Minggu, 17 Desember 2023 | 14:30 WIB
Pelatih  PSS Sleman Risto Vidakovic Savic saat menghadiri Press Conference setelah pertandingan Persija Jakarta vs PSS Sleman
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Pelatih PSS Sleman Risto Vidakovic Savic saat menghadiri Press Conference setelah pertandingan Persija Jakarta vs PSS Sleman

BOLASPORT.COM - Pelatih PSS Sleman, Risto Vidakovic mengaku bangga dengan permainan anak asuhnya meskipun harus kalah dengan Persija Jakarta dengan skor akhir tipis 0-1.

Bermain di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (16/12/2023) malam, rupanya harus mengubur mimpi PSS untuk membawa poin ke Sleman.

Sejak awal pertandingan, tim Macan Kemayoran memang sudah menguasai jalannya permainan.

Namun dengan formasi enam pemain bertahan, pasukan Thomas Doll itu nampak kesulitan membongkar pertahanan Laskar Sembada.

Oleh karenanya hingga tepat 90 menit waktu normal, skor masih imbang tanpa gol 0-0.

Percaya diri akan membawa satu poin, nampaknya keinginan tersebut belum bisa dicapai.

Gol tendangan penalti pada menit-menit akhir sebelum peluit panjang dibunyikan itu membuat Laskar Sembada terpaksa pulang dengan tangan kosong.

Ondrej Kudela yang ditugaskan sebagai algojo Persija sukses menyarangkan bolanya ke gawang PSS Sleman.

Baca Juga: Pemain PSS Kecewa dengan Wasit Jepang, Mungkin Dia Takut Sama Suporter Persija

Karena gol lambat tersebut tercipta sudah pada menit 90+4', skor 1-0 kemenangan tuan rumah pun menjadi penghujung pertandingan Sabtu (16/12/2023) malam tersebut.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X