Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ramaikan Launching EURO 2024, Puyol dan Materazzi Hadir di Jakarta

By Putri Annisa Maharani - Senin, 18 Desember 2023 | 19:30 WIB
Carles Puyol dan Marco Materazzi saat menghadiri acara Media Day EURO 2024 yang diselenggarakan di Kebon Sirih, kawasan Jakarta Pusat, Senin (18/12/2023).
PUTRI ANNISA/BOLASPORTCOM
Carles Puyol dan Marco Materazzi saat menghadiri acara Media Day EURO 2024 yang diselenggarakan di Kebon Sirih, kawasan Jakarta Pusat, Senin (18/12/2023).

BOLASPORT.COM - Turnamen sepak bola bergengsi antar negara Eropa yakni UEFA EURO 2024 akan kembali bergulir Juni mendatang.

MNC Group kembali menjadi official broadcaster turnamen sepak bola bergengsi antar negara Eropa yang digelar empat tahun sekali ini.

UEFA EURO 2024 adalah edisi ke-17 kejuaraan sepak bola pria internasional empat tahunan Eropa yang diselenggarakan UEFA.

Jerman menjadi tuan rumah turnamen ini yang berlangsung pada 14 Juni hingga 14 Juli 2024.

Turnamen edisi ini menjadi kali ketiga Piala Eropa diselenggarakan di wilayah Jerman sekaligus yang kedua kali setelah penyatuan Jerman.

Bekas negara Jerman Barat menjadi tuan rumah edisi 1988 dan empat pertandingan Piala Eropa 2020 dimainkan di Muenchen.

Turnamen ini menjadi yang pertama kali diselenggarakan di wilayah bekas Jerman Timur karena Leipzig menjadi salah satu tuan rumah dan pertama kalinya juga negara Jerman yang bersatu menjadi tuan rumah tunggal.

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Potensi Lawan Bayern Muenchen, Jumpa Wakil Italia atau Mantan Klub Lionel Messi

Turnamen ini kembali menggunakan siklus 4 tahun seperti biasa, setelah Piala Eropa 2020 ditunda hingga 2021 akibat pandemi Covid-19.

Sebagai informasi, UEFA EURO 2024 atau dikenal juga sebagai piala Eropa 2024 akan diikuti oleh 24 negara dengan jumlah 51 pertandingan.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X