Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Liga Voli Korea - Red Sparks Vs GS Caltex, Megawati Punya Harapan Dekati 3 Besar

By Agung Kurniawan - Kamis, 21 Desember 2023 | 06:20 WIB
Dua pemain klub voli Liga Korea, Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Megawati Hangestri Pertiwi (kanan) dan Giovanna Milana (kiri) melakukan tos saat menghadapi Gwangju AI Peppers Savings Bank, Selasa, 28 November 2023
KOVO.CO.KR
Dua pemain klub voli Liga Korea, Daejeon JungKwanJang Red Sparks, Megawati Hangestri Pertiwi (kanan) dan Giovanna Milana (kiri) melakukan tos saat menghadapi Gwangju AI Peppers Savings Bank, Selasa, 28 November 2023

BOLASPORT.COM - Daejeon JungKwanJang Red Sparks kembali mendapatkan peluang memperbaiki posisi mereka dalam lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024.

Diperkuat pevoli Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi, Red Sparks akan menjadi laga kelima putaran ketiga Liga Voli Korea, Kamis (21/12/2023).

Tim besutan Ko Hee-jin tersebut dijadwalkan tampil di kandang yakni Daejeon Chungmu Gymnasium, Korea Selatan melawan salah satu tim kuat.

Adalah GS Caltex Seoul KIXX yang menjadi lawan Red Sparks dalam pertandingan hari ini untuk memperbaiki posisi.

Megawati dan kolega datang ke pertandingan ini dari hasil memilukan melawan Suwon Hyundai E&C Hillstate akhir pekan kemarin.

Tim yang juga diperkuat oleh Outside hitter asal Amerika Serikat, Giovanna Milana (Gia) kalah menyesakkan dengan skor 2-3.

Red Sparks sendiri sejatinya sudah unggul lebih dulu dalam laga itu dua set sebelum akhirnya terkena comeback.

Dalam pertandingan itu, Megawati dan Gia sama-sama mengumpulkan total 28 poin yang kian mengukuhkan mereka sebagai duet maut.

Di kubu sebelah, GS Caltex merupakan tim yang cukup solid sebagai salah satu kandidat peraih gelar juara pada musim ini.

Baca Juga: Hasil Liga Voli Korea - Tim Legenda Korsel Merana Lagi, Penakluk Terakhir Red Sparks Cetak 9 Kemenangan Beruntun


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Naver.com
REKOMENDASI HARI INI

Agar Tak Makin Runyam, Menpora Minta Netizen Jaga Koridor soal Bahrain yang Ingin Hadapi Timnas Indonesia di Tempat Netral

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
17
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X