Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dani Pedrosa Beri Peringatan, Jagoan Yamaha di WSBK Bisa Merana Akibat Pindah ke BMW

By Agung Kurniawan - Minggu, 24 Desember 2023 | 17:00 WIB
Pembalap Pata Yamaha, Toprak Razgatlioglu, usai tampil pada sesi superpole WSBK Indonesia 2021 di Sirkuit Mandalika, Sabtu (20/11/2021)
Mochamad Sadheli/Kompas.com
Pembalap Pata Yamaha, Toprak Razgatlioglu, usai tampil pada sesi superpole WSBK Indonesia 2021 di Sirkuit Mandalika, Sabtu (20/11/2021)

BOLASPORT.COM - Dani Pedrosa menilai jalan Toprak Razgatlioglu dengan meninggalkan Yamaha dan hijrah ke BMW pada WSBK musim depan tidak akan mudah.

Manuver dibuat Razgatlioglu di mana dia tidak akan membela Pata Yamaha lagi untuk ajang World Superbike (WSBK) pada musim 2024 mendatang.

Pembalap asal Turki tersebut akan menghadapi tantangan baru dengan berlabuh ke tim pabrikan asal Jerman yakni BMW.

Kepindahan ini tentu mengundang sorotan yang cukup tajam mengingat Razgatlioglu memiliki rekam jejak apim bersama Yamaha.

Rider berusia 27 tahun itu menjadi pembalap pertama yang mampu menghentikan dominasi Jonathan Rea bersama tim Kawasaki-nya.

Ya, pada musim 2021, Razgatlioglu tampil luar bisa dengan mengunci gelar juara dunia WSBK pertama dalam perjalanan kariernya.

Akan tetapi, dengan kinerja yang kurang memuaskan dari Yamaha, Razgatlioglu pun memutuskan untuk hengkang mulai musim depan.

Berpisahnya Toprak Razgatlioglu dengan Yamaha turut mengundang perhatian dari mantan pembalap MotoGP, Dani Pedrosa.

Little Spaniard memberi peringatan kepada Razgatlioglu bahwa kepindahannya ke BMW tidak akan menjadi jalan yang mudah.

Baca Juga: Pengamat MotoGP Beri Marc Marquez Nilai Tinggi, Jatuh Bangun di MotoGP 2023 Masih Dianggap


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Dinasti Kejayaan Berlanjut sampai 2027

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X