Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berkat Bojan Hodak, Tim Futsal di Kroasia Pakai Jersey Persib Bandung

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 1 Januari 2024 | 21:00 WIB
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (23/9/2023).
MUHAMMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (23/9/2023).

BOLASPORT.COM - Tim futsal anak-anak di Kroasia akan memakai jersey milik klub Liga 1 2023/2024, Persib Bandung.

Bisanya anak-anak itu mendapatkan jersey Maung Bandung berkat pelatih Persib, Bojan Hodak.

Dilansir dari laman resmi klub, Bojan Hodak sengaja memberikan oleh-oleh kepada tim futsal anaknya di Kroasia.

Bojan Hodak memutuskan untuk pulang kampung ke Kroasia.

Oleh-oleh yang dibawa oleh eks pelatih PSM Makassar itu adalah jersey Persib.

Selain jersey Persib, ada beberapa cendera mata yang dibawanya untuk dibagikan ke keluarga besar dan kawan-kawannya.

Bojan Hodak membeli banyak jersey ketiga Persib untuk tim futsal anaknya.

Baca Juga: Sorotan AFC Kepada Shin Tae-yong Selaku Pelatih Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Harapan ASEAN Setelah Park Hang-seo

Eks pelatih Kuala Lumpur FA itu sengaja membeli jersey lengkap dengan celana dan kaos kakinya.

"Saya banyak membawa jersey."

"Saya membeli jersey untuk anak saya dan teman-temannya."

"Saya membeli jersey full set untuk tim futsal anak laki-laki saya."

"Itu adalah jersey ketiga," kata Bojan Hodak.

Lanjut Bojan Hodak, anak dan teman-temannya sangat menyukai desain dan warna jersey ketiga Persib tersebut.

Bahkan ia melihat tim anaknya itu sangat bagus dengan jersey tersebut.

Baca Juga: Jepang Umumkan 26 Pemain untuk Piala Asia 2023 dan Lawan Timnas Indonesia, Kaoru Mitoma Dibawa

"Jersey kami berwarna ungu."

"Kostum ini membuat mereka merasa senang."

"Jersey tersebut terlihat bagus."

"Jadi ini membuat mereka merasa sangat senang," ucap Bojan Hodak.

Selama berada di Kroasia, Bojan Hodak lebih banyak menghabiskan waktu untuk berkumpul dengan keluarga.

Menurutnya, keseruan akan dirasakan pada malam pergantian tahun 2024 yang baru saja terjadi.

"Mungkin di tahun baru ada perayaan besar."

Baca Juga: Erick Thohir Pamer Nonton Uji Coba Samurai Biru Vs Thailand Sebelum Jepang Diguncang Gempa

"Tapi pada saat Natal kemarin tidak ada keramaian hanya keluarga saja yang ada di sekitar," ucap Bojan Hodak.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Bakal Terus Berburu Pemain Diaspora Untuk Bela Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X