Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Kapten Man United Doakan Ten Hag Dipecat, Tak Peduli Susunan Rencana

By Sri Mulyati - Rabu, 10 Januari 2024 | 21:00 WIB
Erik ten Hag didoakan dipecat oleh mantan kapten Man United yang sudah tidak lagi peduli dengan susunan rencana sang pelatih.
OLI SCARFF / AFP
Erik ten Hag didoakan dipecat oleh mantan kapten Man United yang sudah tidak lagi peduli dengan susunan rencana sang pelatih.

BOLASPORT.COM - Mantan kapten Manchester United, Roy Keane, mendoakan Erik ten Hag agar dipecat dan tidak lagi peduli dengan susunan rencana.

Roy Keane sudah kehilangan kesabaran terkait perkembangan Manchester United akhir-akhir ini.

Ia tidak ragu untuk melontarkan kritik pedas ke setiap orang yang berada di klub.

The Red Devils sebenarnya baru saja meraih hasil bagus setelah melalui periode terpuruk.

Erik ten Hag berhasil membawa anak asuhannya lolos ke putaran keempat Piala FA musim 2023-2024.

Hasil tersebut didapat Man United setelah mengalahkan Wigan Athletic dengan skor 2-0.

Kemenangan yang disertai clean-sheet tersebut ternyata masih mengundang reaksi negatif dari Keane.

Para pemain The Red Devils dianggap masih rawan melakukan kesalahan meski hasil sudah membaik.

Baca Juga: Gratis Nonton Piala Super Spanyol Real Madrid vs Atletico Madrid di Sini

Marcus Rashford dan Rasmus Hojlund pun tidak bisa terhindar dari kritik Keane.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim Isyaratkan Leny Yoro Jadi Starter di Laga Debutnya bersama Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X