Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jordi Amat Berpeluang Kehilangan Ban Kapten di Piala Asia 2023

By Arif Setiawan - Kamis, 11 Januari 2024 | 10:30 WIB
Kapten timnas Indonesia, Jordi Amat
INSTAGRAM/@JORDIAMAT5
Kapten timnas Indonesia, Jordi Amat

BOLASPORT.COM - Kembalinya Asnawi Mangkualam berpeluang membuat Jordi Amat harus melepas ban kapten timnas Indonesia untuk Piala Asia 2023.

Sebagai informasi, Asnawi sempat mengalami cedera saat mengikuti TC timnas Indonesia di Turki.

Cedera tersebut sekaligus membuat mantan pemain Jeonnam Dragons itu harus absen membela timnas Indonesia melawan Libya.

Shin Tae-yong lalu menunjuk Jordi Amat sebagai kapten timnas Indonesia.

Kabar baik kini diperoleh timnas Indonesia.

Asnawi sudah mulai bermain.

Hal tersebut terjadi pada saat timnas Indonesia berhadapan dengan Iran pada tanggal 9 Januari 2024.

Namun Asnawi bermain dari bangku cadangan.

Setelah laga, Shin Tae-yong menegaskan bahwa Asnawi tetap menjadi kapten timnas Indonesia.

Baca Juga: Saddil Ramdani Dicoret, Timnas Indonesia Kehilangan Satu Senjata Rahasia

Pelatih asal Korea Selatan itu memilih Jordi Amat sebagai kapten di laga melawan Iran karena Asnawi tak turun dari menit awal pertandingan.

"Untuk Asnawi memang sebelumnya ada masalah otot, jadi fokus rehabilitasi selama ini."

"Dan memang hanya dimainkan 20-30 menitan untuk cek kondisi asnawi seperti apa."

"Jadi di awal pertandingan Asnawi tidak bisa main sebagai kapten."

"Maka dari itu wakil kapten, Jordi yang jadi kapten hari ini," kata Shin Tae-yong, dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong
PSSI
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong

Sementara itu, Jordi Amat sebelumnya sempat membagikan perasaannya menjadi kapten timnas Indonesia.

Baca Juga: Penyebab Shin Tae-yong Coret Arkhan Fikri dan Saddil Ramdani dari Skuad Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Pemain berposisi sebagai gelandang itu menegaskan sangat bangga atas kesempatan yang diberikan.

"Ya, itu momen yang spesial buat saya."

"Saya sangat bersyukur dan merasa terhormat memakai ban kapten."

"Sungguh momen membanggakan dalam hidup saya dan saya bangga menjadi salah satu kapten di timnas," kata Jordi Amat.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

Satu Penyesalan Ivar Jenner di Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Tidak Mau Mengulanginya Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136