Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sulit Temukan Kelemahan Jepang, Justin Hubner Tegaskan Timnas Indonesia Bakal Tampil Mati-matian

By Wila Wildayanti - Selasa, 23 Januari 2024 | 17:00 WIB
Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner bicara soal jelang lawan Jepang dalam laga pamungkasnya.
PSSI
Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner bicara soal jelang lawan Jepang dalam laga pamungkasnya.

BOLASPORT.COM - Bek timnas Indonesia Justin Hubner menegaskan bahwa skuad Garuda bakal tampil mati-matian saat menghadapi Jepang demi mengamankan tiket ke babak 16 besar Piala Asia 2023.

Seperti diketahui, timnas Indonesia akan menghadapi Jepang dalam laga pamungkas grup D Piala Asia 2023.

Pertandingan ini bakal berlangsung di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, Rabu (23/1/2024) pukul 18.30 WIB.

Laga melawan Jepang ini akan menjadi pertandingan penting buat tim Merah Putih.

Baca Juga: 2 Kali Tepis Tendangan Lionel Messi, Kata Calon Kiper Timnas Indonesia Maarten Paes setelah Kalahkan Inter Miami

Pasalnya, tim asuhan Shin Tae-yong dipastikan aman apabila bisa meraih kemenangan atau meraih hasil imbang dari Jepang.

Apabila skuad Garuda meraih kemenangan, timnas Indonesia dipastikan menempati posisi kedua klasemen Grup D Piala Asia 2023.

Kemudian saat imbang, Asnawi Mangkulama dan kawan-kawan dipastikan aman dan lolos ke babak 16 besar leat jalur peringkat terbaik ketiga.

Sementara itu, apabila timnas Indonesia kalah, mereka harus melihat hasil tim lain, apakah mereka bakal digusur dari posisinya sekarang.

Untuk itu, agar tim asuhan Shin Tae-yong ini aman, mereka minimal bisa menahan imbang tim berjulukan Samurai Biru tersebut.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Pep Guardiola Teken Kontrak Baru di Man City, Dinasti Kejayaan Berlanjut sampai 2027

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X