Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Asia 2023 - Bikin Timnas Indonesia Keok dan Sengsara, Pelatih Jepang Beberkan 2 Kunci Sukses

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 24 Januari 2024 | 23:00 WIB
Pelatih timnas Jepang, Hajime Moriyasu, membeberkan dua kunci sukses timnya saat mengalahkan timnas Indonesia di laga pamungkas Grup D Piala Asia 2023, Rabu (24/1/2024) malam WIB.
HECTOR RETAMAL/AFP
Pelatih timnas Jepang, Hajime Moriyasu, membeberkan dua kunci sukses timnya saat mengalahkan timnas Indonesia di laga pamungkas Grup D Piala Asia 2023, Rabu (24/1/2024) malam WIB.

BOLASPORT.COM - Berhasil membuat timnas Indonesia keok dan sengsara di laga terakhir Grup D Piala Asia 2023, pelatih timnas Jepang, Hajime Moriyasu, membeberkan dua kunci sukses.

Timnas Jepang akhirnya memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023.

Satu tiket ke fase knock-out diraih timnas Jepang setelah berhasil mengalahkan timnas Indonesia pada matchday terakhir Grup D Piala Asia 2023.

Timnas Jepang termotivasi untuk menang setelah sebelumnya dipaksa menyerah 1-2 dari Irak.

Sementara itu, timnas Indonesia mendapatkan kepercayaan diri tinggi setelah berhasil menundukkan Vietnam 1-0 pada laga sebelumnya.

Namun, hasil akhir di Stadion Al Thumama, Kamis (24/1/2024) malam WIB, menahbiskan Jepang sebagai runner-up Grup D.

Dalam laga yang berlangsung selama 2x45 menit tersebut Samurai Biru langsung unggul cepat pada menit ke-6 melalui eksekusi penalti Ayase Ueda.

Baca Juga: PSSI Akui Bingung Elkan Baggott Jadi Striker Saat Timnas Indonesia Hadapi Jepang

Hadiah penalti diberikan untuk Jepang setelah adanya pengecekan lebih dulu via VAR dari pelanggaran yang dilakukan Indonesia di kotak terlarang.

Perbedaan kualitas dan materi pemain kedua tim begitu kentara dengan statistik penguasaan bola dan tembakan yang dilepaskan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Gekisaka.jp
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X