Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Masters 2024 - Tunggal Putri China Enggan Puas Diri usai Raih Gelar BWF Super 500 Pertama

By Abdul Rohman - Minggu, 28 Januari 2024 | 18:26 WIB
Tunggal putra China, Wang Zhi Yi, meraih juara di Indonesia Masters 2024
BOLASPORT.COM/ABDUL ROHMAN
Tunggal putra China, Wang Zhi Yi, meraih juara di Indonesia Masters 2024

BOLASPORT.COM - Tunggal putri China, Wang Zhi Yi, senang karena untuk kali pertama meraih gelar juara dari turnamen BWF Super 500 di Indonesia Masters 2024.

Wang Zhi Yi mampu mengalahkan wakil Jepang, Nozomi Okuhara dengan skor 21-14, 21-13 pada final Indonesia Masters 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (28/1/2024).

Ini menjadi gelar pertama Wang Zhi Yi di level Super 500, atau setara level Super Series pada era World Super Series.

Sebelumnya pencapaian tertinggi Wang di BWF World Tour adalah Super 100, kebetulan ini juga diraihnya di Indonesia, tepatnya di Indonesia Masters di Malang pada 2019.

Selain itu, pemain berusia 24 tahun tersebut juga mengakhiri paceklik gelar setelah terakhir kali naik ke podium tertinggi di Kejuaraan Asia 2022.

Seusai gim, Wang Zhi Yi mengaku senang bisa melepas dahaga selama hampir dua tahun ini.

Kendati demikian, tunggal putri peringkat 10 dunia ini enggan berpuas diri.

"Senang ya karena ini super 500 pertama saya," kata Wang Zhi Yi setelah pertandingan kepada awak media, termasuk BolaSport.com.

Baca Juga: Indonesia Masters 2024 - Kesan Zhang/Huang usai Gondol Gelar Ke-8 di Istora Senayan

"Jadi motivasi ke depan lebih baik untuk memperbaiki performanya," sambungnya.


REKOMENDASI HARI INI

Jumpa Brest di Liga Champions, Barcelona Haram Ulangi Kesalahan saat Lawan Celta Vigo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136