Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Thailand Masters 2024 - Musuh Bebuyutan Marcus/Kevin Menggila, Tuan Rumah Peringkat 178 Dipecundangi di Kualifikasi

By Agung Kurniawan - Selasa, 30 Januari 2024 | 12:56 WIB
Pasangan ganda putra Korea Selatan, Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol.
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Korea Selatan, Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol.

BOLASPORT.COM - Ganda putra Korea Selatan, Ko Sung-hyun/Shin Baek-cheol tampil gemilang untuk melewati babak kualifikasi turnamen Thailand Masters 2024.

Ajang Thailand Masters 2024 yang digelar hari ini, Selasa (30/1/2024) di Nimibutr Arena, Bangkok dibuka dengan rangkaian pertandingan di babak kualifikasi.

Pasangan ganda putra Ko Sung-hyun/Shin Baek-chol menjadi salah satu kontestan yang harus merangkak dari bawah yakni dari babak kualifikasi.

Perjuangan Ko/Shin untuk menggenggam tiket babak utama turnamen BWF Super 300 ini dibuka dengan melawan Vichayapong Kanjanakeereewong/Narueset Laotherdpong.

Melawan wakil tuan rumah yang menduduki peringkat ke-178 dunia tersebut, Ko/Shin tidak membutuhkan waktu lama untuk mengalahkan mereka.

Dalam durasi 32 menit, pasangan ranking ke-134 dunia tersebut menang atas Kanjanakeereewong/Laotherdpong dua gim langsung dengan skor akhir 21-15, 21-13.

Sejatinya, Ko/Shin sendiri mengawali gim pertama dengan tidak mudah di mana mereka harus tertinggal dua angka usai saling menyamakan skor lebih dulu.

Dengan pengalaman dan ketenangan yang dimiliki, Ko/Shin perlahan mulai bangkit dengan memberikan perlawanan yang sengit.

Alhasil, momentum keunggulan didapat, Ko/Shin berhasil menorehkan lima poin beruntun sebelum merebut interval gim pertama dengan skor 11-7.

Baca Juga: Kejuaraan Beregu Asia 2024 - Malaysia Gelisah, Ganda Putra yang Sempat Cerai Dapat Ultimatum


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bwftournamentsoftware.com
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez Merendah Melalui Gesturnya Saat Beri Nilai untuk Diri Sendiri pada MotoGP 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X