Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Resmi Perpanjang Kontrak Satu Pemain Asingnya hingga 2025

By Metta Rahma Melati - Senin, 5 Februari 2024 | 11:43 WIB
Pemain Persib Bandung, Nick Kuipers dihadang oleh bek Persija Jakarta, Ondrej Kudela di Laga Derby Panas Persija Jakarta vs Persib Bandung
REYHANESA PUTRA/BOLASPORT/COM
Pemain Persib Bandung, Nick Kuipers dihadang oleh bek Persija Jakarta, Ondrej Kudela di Laga Derby Panas Persija Jakarta vs Persib Bandung

BOLASPORT.COM - Persib Bandung resmi memperpanjang kontrak satu pemain asingnya hingga 2025.

Pemain yang dimaksud ialah bek tengah asal Belanda, Nick Kuipers.

Persib dan dan Nick Kuipers menandatangani kerja sama baru hingga 2025.

Nick Kuipers pertama kali memperkuat Persib pada putaran kedua Liga 1 2019.

Sejak saat itu, Nick Kuipers mencatatkan 99 kali penampilan dan mencetak empat gol.

"Berdasarkan rekomendasi tim pelatih dan pembicaraan dengan pemain bersangkutan, kami melanjutkan kerja sama dengan Nick Kuipers melalui ikatan kontrak baru yang akan berakhir di tahun 2025," kata Head of Communication PT Persib Bandung Bermartabat, Adhi Pratama, dilansir dari laman Persib.

Baca Juga: Vietnam Kirim Sinyal Bahaya untuk Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

Bek asing Persib Bandung, Nick Kuipers (kiri), sedang berebut bola dengan pemain berpaspor luar negeri Persita Tangerang bernama Norberto Ezequiel Fergonzi (kanan) sedang bertanding dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (9/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek asing Persib Bandung, Nick Kuipers (kiri), sedang berebut bola dengan pemain berpaspor luar negeri Persita Tangerang bernama Norberto Ezequiel Fergonzi (kanan) sedang bertanding dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, Minggu (9/4/2023) malam.

Adhi menilai, Kuipers adalah pemain yang memberikan kontribusi besar untuk Persib.

Dedikasi dan kerja kerasnya menjadi salah satu hal yang melatarbelakangi perpanjangan kontrak.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Soal Adaptasi Lambat Zirkzee di Man United, Lewandowski: Dia Butuh Waktu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X