Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pulih Sepenuhnya, Jay Idzes Tak Sabar Debut dan Cetak Gol Buat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Wila Wildayanti - Minggu, 11 Februari 2024 | 22:00 WIB
Pemain naturalisasi timnas Indonesia bernama Jay Idzes mengaku tak sabar membela skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain naturalisasi timnas Indonesia bernama Jay Idzes mengaku tak sabar membela skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

BOLASPORT.COM - Kabar baik datang dari pemain naturalisasi timnas Indonesia jay Idzes yang sudah pulih. Ia pun bertekad menjalani debut dan cetak gol buat skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Seperti diketahui, Jay Idzes telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) sejak Desember 2023 lalu.

Setelah resmi menjadi WNI, Jay Idzes pun menceritakan prosesnya bagaimana ia bisa dinaturalisasi.

Pemain yang pernah memperkuat FC Eindhoven itu menceritakan semua bagaimana ia bisa menjadi WNI.

Baca Juga: Jay Idzes Starter dan Main Penuh 90 Menit, Sukses Antar Venezia Menang 3-0

Ia berbagi cerita soal memiliki darah keturunan dari sang kakek neneknya, hingga soal pernah bermain di mana saja.

“Saya Jay Idzes. Saya orang Indonesia keturunan Belanda dan sekarang bermain di Venezia di Serie B Italia, kasta kedua Liga Italia,” ujar Jay Idzes sebagaimana dilansir BolaSport.com dari Instagram resmi timnas Indonesia, Minggu (11/2/2024).

“Saya sebelumnya juga bermain di Belanda bersama Go Ahead Eagles dan FC Eindhoven,” ucapnya.

Sebagai pemain, tentu saja Idzes mengaku senang akhirnya ia bisa menjadi WNI.

Dengan jelas dan jujur, ia mengaku sangat senang karena bisa cepat membela timnas Indonesia.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X