Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Nyaman di Puncak, Juergen Klopp Selebrasi, Pendukung Arsenal yang Kepanasan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 12 Februari 2024 | 00:00 WIB
Para pendukung Arsenal kepanasan setelah melihat Juergen Klopp melakukan selebrasi saat Liverpool nyaman di puncak klasemen Liga Inggris 2023-2024.
PAUL ELLIS / AFP
Para pendukung Arsenal kepanasan setelah melihat Juergen Klopp melakukan selebrasi saat Liverpool nyaman di puncak klasemen Liga Inggris 2023-2024.

BOLASPORT.COM - Para pendukung Arsenal kepanasan setelah melihat Juergen Klopp melakukan selebrasi saat Liverpool nyaman di puncak klasemen Liga Inggris 2023-2024.

Liverpool akhirnya kembali ke puncak klasemen sementara Liga Inggris 2023-2024.

Kepastian itu didapatkan setelah Liverpool berhasil meraih kemenangan atas Burnley di Stadion Anfield pada Sabtu (10/2/2024).

Meski sempat mendapatkan perlawanan yang ketat dari Burnley, The Reds pada akhirnya berhasil meraih kemenangan.

Liverpool berhasil menang 3-1 atas Burnley berkat tiga gol dari Diogo Jota (31'), Luis Diaz (52'), dan Darwin Nunez (79').

Adapun satu-satunya gol Burnley dicetak oleh Dara O'Shea pada menit ke-45.

Dengan kemenangan tersebut, anak-anak asuh Juergen Klopp kembali ke puncak klasemen Liga Inggris 2023-2024 dengan koleksi 54 poin dari 24 pertandingan.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Pesta Setengah Lusin Gol di Kandang West Ham, Arsenal Pepet Liverpool dan Man City

Sebelumnya, Liverpool sempat lengser ke posisi ke-2 dalam beberapa jam setelah Manchester City menang atas Everton.

Namun, The Reds akhirnya kembali ke puncak karena berhasil meraih kemenangan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Targetkan 6 Poin untuk Timnas Indonesia di Empat Laga Tersisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X