Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RESMI - Gali Freitas Dapat Perpanjangan Kontrak 2 Tahun, PSIS Tolak Seluruh Klub Penggoda Wonderkid Abadi

By Bagas Reza Murti - Senin, 12 Februari 2024 | 19:08 WIB
Pemain PSIS, Gali Freitas
INSTAGRAM/@PSISFCOFFICIAL
Pemain PSIS, Gali Freitas

BOLASPORT.COM - PSIS Semarang resmi memperpanjang kontrak pemain asing asal Timor Leste, Gali Freitas.

PSIS mengumumkan perpanjangan kontrak Gali Freitas pada Senin (12/2/2024).

Winger berusia 18 tahun itu bakal berseragam biru-biru lebih lama dua tahun lagi.

"Gali Freitas turut perpanjang masa bakti di PSIS Semarang hingga 2026," tulis PSIS.

Gali Freitas merupakan rekrutan PSIS pada awal musim 2023-2024.

Baca Juga: Marc Klok Sadar Kualitas Fisiknya Jeblok Setelah Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, Kini Tambah Porsi Latihan di Persib

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PSIS Semarang (@psisfcofficial)

Kini pemain asal Timor Leste yang mendapat julukan Wonderkid Abadi ini telah mencetak 9 gol 4 assist dalam 23 laga Liga 1.

CEO PSIS, Yoyok Sukawi menjelaskan alasan Gali Freitas diperpanjang adalah karena ia puas dengan penampilannya sejauh ini.

"Setelah Dewangga, hari ini kami umumkan perpanjangan kontrak profesional antara PSIS dan Gali Freitas selama dua tahun atau hingga 2026," kata Yoyok dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

"Gali yang kami rekrut di awal musim mampu menunjukkan performa terbaiknya dan membuat kami tak ragu untuk menyodorkan perpanjangan kontrak Gali Freitas."


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : psis.co.id
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Masih Cari Striker Keturunan untuk Timnas Indonesia, Satu Pemain Potensial Gagal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X