Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Italia - Kebobolan Gol Langka, Juventus Takluk dari Udinese di Kandang

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 13 Februari 2024 | 04:41 WIB
Udinese?s Nigerian goalkeeper Maduka Okoye (L) makes a save in front of Juventus Polish forward Arkadiusz Milik during the Italian Serie A football match Juventus vs Udinese on February 12, 2024 at the ?Allianz Stadium? in Turin. (Photo by MARCO BERTORELLO / AFP)
MARCO BERTORELLO
Udinese?s Nigerian goalkeeper Maduka Okoye (L) makes a save in front of Juventus Polish forward Arkadiusz Milik during the Italian Serie A football match Juventus vs Udinese on February 12, 2024 at the ?Allianz Stadium? in Turin. (Photo by MARCO BERTORELLO / AFP)

BOLASPORT.COM - Juventus harus mengakui keunggulan Udinese pada ajang Liga Italia 2023-2024 setelah kebobolan gol langka.

Juventus melakoni giornata ke-24 Liga Italia 2023-2024 dengan menjamu Udinese di Allianz Stadium pada Senin (12/2/2024) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB.

Dalam pertandingan kali ini, Juventus tidak diperkuat oleh penyerang andalan mereka, Dusan Vlahovic.

Vlahovic absen karena mengalami cedera otot dan posisinya diisi oleh Arkadiusz Milik.

Di luar itu, Massimiliano Allegri tetap menurunkan para pemain andalannya untuk memetik poin penuh dari Udinese.

Sepanjang pertandingan, Juventus tampil lebih mendominasi dengan penguasaan bola mencapai 70 persen.

Selain itu, Si Nyonya Tua mampu melepaskan 14 tembakan dengan 6 di antaranya mengarah tepat ke gawang Udinese.

Adapun Zebrette meluncurkan 8 tembakan dengan 1 di antaranya mengarah tepat ke gawang Juventus.

Jalannya Pertandingan

Sejak babak pertama dimulai, Juventus langsung tancap gas dengan menekan lini belakang Udinese.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Lega Serie A
REKOMENDASI HARI INI

Pundit Malaysia Puji Kirim Pujian untuk Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Jadi Pemain Masa Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X