Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSIS Sukses Ikat Gali Freitas dari Klub-klub Penggoda, dari Borneo FC, Tim India hingga Belanda

By Bagas Reza Murti - Kamis, 15 Februari 2024 | 15:30 WIB
Pemain PSIS Semarang Gali Freitas saat selebrasi setelah mencetak gol ke gawang PSM Makassar dalam laga pekan ke-14 Liga 1 2023/2024 di Stadion Jatidiri, Semarang, Sabtu (30/9/2023)
Tangkap Layar Instargam/@psisfcofficial
Pemain PSIS Semarang Gali Freitas saat selebrasi setelah mencetak gol ke gawang PSM Makassar dalam laga pekan ke-14 Liga 1 2023/2024 di Stadion Jatidiri, Semarang, Sabtu (30/9/2023)

BOLASPORT.COM - Gali Freitas dikabarkan diminati beberapa klub sebelum memperpanjang masa baktinya di PSIS Semarang, dari Borneo FC hingga Tim Liga Belanda.

Paulo Gali Freitas baru saja memperpanjang masa baktinya di PSIS Semarang hingga 2 tahun ke depan.

Kini sang wonderkid abadi Timor Leste bakal berseragam biru-biru hingga 2026 mendatang.

CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi bercerita bila pemain 18 tahun itu mendapat banyak godaan dari klub-klub luar negeri dan Liga 1.

Ia menyebutkan bila pemuncak klasemen sementara Liga 1, Borneo FC menjadi salah satu tim yang cukup agresif mengejar Gali.

Baca Juga: Joel Kojo Pasang Harga Tinggi, PSIS Semarang Hampir Tak Mungkin Dapatkan Striker Kirgistan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by A.S.Sukawijaya Yoyok Sukawi (@yoyok_sukawi)

"Kalau di Liga Indonesia hampir semua klub menginginkan (Gali) ya," kata Yoyok Sukawi dilansir BolaSport.com dari Youtube PSIS.

"Seperti pemuncak klasemen saat ini (Borneo FC) sangat agresif sekali."

"Sering nggoda-nggodain ya," tambahnya.

Lalu ada juga tawaran untuk Gali Freitas untuk hengkang ke Liga India.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : YOUTUBE PSIS SEMARANG
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X