Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tim Yamaha Racing Indonesia Berkompetisi di Eropa dan Asia, Jebolan Akademi Rossi Tak Puas Cuma Menang di WSSP

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 18 Februari 2024 | 10:00 WIB
Aldi Satya Mahendra saat berkompetisi di Kejuaraan Eropa R3 blu Cru pada 2023. Aldi menjadi runner-up kejuaraan dan mendapat promosi ke Kejuaraan Dunia World Supersport 300.
WORLDSBK.COM
Aldi Satya Mahendra saat berkompetisi di Kejuaraan Eropa R3 blu Cru pada 2023. Aldi menjadi runner-up kejuaraan dan mendapat promosi ke Kejuaraan Dunia World Supersport 300.

BOLASPORT.COM - Yamaha Racing Indonesia (YRI) mengumumkan skuad mereka untuk kompetisi yang diikuti di tingkat Eropa dan Asia pada musim 2024.

Line up terbaru secara resmi diumumkan oleh PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada Jumat (16/2/2024).

Assistant General Manager CS Division PT. YIMM, Frengky Rusli, menjelaskan bahwa pada 2024 tim Yamaha Racing Indonesia akan bersaing di dua ajang.

Dua kejuaraan tersebut adalah World Supersport 300 yang merupakan bagian dari Kejuaraan Dunia Superbike (WorldSBK) dan Asia Road Racing Championship (AARC).

"Kami harapkan skuad YRI yang berkompetisi akan meraih target yang ditentukan," ujar Frenky dalam siaran pers yang diterima BolaSport.com.

Frenky percaya diri. Dia yakin para pembalapnya punya potensi berkat persiapan matang, skill, dan pengalaman. Aspek motor juga tidak ketinggalan.

"Persiapan matang, skill dan pengalaman serta menggunakan line up R Series adalah modal utama menghadapi kejuaraan WorldSSP 300 dan ARRC sekaligus mencapai hasil maksimal."

"Tampilnya para pembalap YRI di ajang bergengsi internasional juga merupakan bukti kesuksesan pembinaan dan pengembangan karir berjenjang."

Baca Juga: Roda Kehidupan Berputar Saat Valentino Rossi Latih Putra Mendiang Idolanya

"Prestasi mereka turut menginspirasi pembalap-pembalap muda potensial yang ingin maju di dunia balapan."


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
REKOMENDASI HARI INI

Soal Adaptasi Lambat Zirkzee di Man United, Lewandowski: Dia Butuh Waktu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X