Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dendy Sulistyawan Ungkap Ada Perubahan di Bhayangkara FC Usai Hadirnya Radja Nainggolan

By Wila Wildayanti - Selasa, 20 Februari 2024 | 17:15 WIB
Radja Nainggolan (kanan) pada laga lanjutan pekan ke-24 Liga 1 2023/2024 antara Persebaya Surabaya vs Bhayangkara FC di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (4/2/2024) sore WIB
Persebaya.id
Radja Nainggolan (kanan) pada laga lanjutan pekan ke-24 Liga 1 2023/2024 antara Persebaya Surabaya vs Bhayangkara FC di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (4/2/2024) sore WIB

BOLASPORT.COM - Penyerang Bhayangkara FC Dendy Sulistyawan mengaku bahwa ada perubahan yang dirasakan setelah kehadiran Radja Nainggolan.

Radja Nainggolan resmi didatangkan Bhayangkara FC pada Desember 2023 lalu.

Mantan pemain Inter Milan tersebut pun telah melakukan debutnya bersama Bhayangkara FC saar melawan Persita Tangerang pada Minggu, 17 Desember 2023.

Setelah menjalani debut bersama Bhayangkara FC, Radja tentu sudah melakukan banyak kegiatan bersama tim.

Baca Juga: Kata Radja Nainggolan Usai Derita Kekalahan Perdana di Liga 1

Bahkan pemain berusia 35 tahun tersebut beberapa kali juga telah terlihat nongkrong bareng para pemain lainnya.

Kedekatan Radja Nainggolan dengan para pemain dipercaya bisa membawa chemistry pemain Bhayangkara FC semakin bagus.

Tak hanya kedekatan di luar lapangan saja, tetapi juga di dalam lapangan.

Kehadiran Radja Nainggolan ini ternyata memberikan dampak bagus buat Bhayangkara FC.

Hal ini diakui oleh Dendy Sulistyawan yang mengaku bahwa adanya Radja membuat tim lebih baik.

Tentu saja ini karena Radja selalu memberikan masukan kepada para pemain.

Apalagi saat di dalam lapangan, Radja selalu memberikan masukan agar para pemain bisa lebih baik lagi.

Baca Juga: Komentar Mario Gomez soal Radja Nainggolan Ikut Atur Strategi dan Arahin Pemain Bhayangkara FC saat Lawan Timnas U-20 Indonesia

Penyerang timnas Indonesia itu mengatakan bahwa Radja selalu memberi masukkan kepada pemain secara individu maupun tim.

Hal ini karena mantan pemain AS Roma itu ingin membuat The Guardian jauh lebih baik lagi ke depannya.

“Adanya Radja pasti membawa dampak positif ya,” ujar Dendy Sulistyawan saat ditemui BolaSport.com, di Jakarta Timur.

“Radja juga sering memberi masukan agar tim bisa lebih bagus baik secara tim maupun secara individu,” ucapnya.

Dendy mengakui bahwa perubahan dirasakan oleh Bhayangkara FC.

Menurutnya, Bhayangkara FC setelah adanya Radja Nainggolan lebih percaya diri lagi.

Baca Juga: Pengakuan Mengejutkan Radja Nainggolan ke Media Belgia, Saya Diperlakukan seperti Raja di Indonesia

Ia mengatakan bahwa rasa percaya diri ini juga karena pada putaran kedua ini Bhayangkara FC banyak dihuni pemain bagus.

Tak hanya Radja, tetapi ada beberapa pemain berkualitas yang juga mnambah kekuatan Bhayangkara FC seperti Witan Sulaeman, Osvaldo Haay, hingga yang lainnya.

Untuk itu, dengan skuad yang ada saat ini, Dendy mengaku tim semakin percaya diri.

Dengan ini tim ini juga Dendy mengaku Bhayangkara FC akan lebih percaya diri untuk menghadapi laga sisa.

“Dengan adanya Radja kita juga berharap tim bisa lebih percaya diri lagi menghadapi tim-tim di laga-laga terakhir ini,” kata Dendy.

Baca Juga: Komentar Indra Sjafri soal Pemain Timnas U-20 Indonesia Lawan Radja Nainggolan

Dendy cukup percaya diri lagi, Bhayangkara FC bakal bisa keluar dari zona degradasi.

Apalagi masih ada 10 pertandingan lagi, sehingga slot gacor The Guardian cukup percaya diri untuk bisa lolos dari zona merah.

Sekedar informasi, Bhayangkara FC sendiri saat ini berada di posisi ke-18 Liga 1 dan baru mengemas 15 poin dari 24 laga.

Mereka harus bisa menempati posisi ke-15 klasemen Liga 1 apabila ingin aman di Liga 1 nantinya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Ceritakan Kegilaan Fans Timnas Indonesia ke Media Denmark: Setiap Hari Ada 50 Orang Minta Foto

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136