Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sukses Antar Timnas Indonesia ke Babak 16 Besar Piala Asia 2023, Shin Tae-yong Jadi Bintang Tamu di Reality Show Korsel

By Sasongko Dwi Saputro - Rabu, 21 Februari 2024 | 20:00 WIB
Pelatiih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat memberi pernyataan kepada awak media jelang menghadapi Australia di babak 16 Besar Piala Asia 2023.
PSSI
Pelatiih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat memberi pernyataan kepada awak media jelang menghadapi Australia di babak 16 Besar Piala Asia 2023.

BOLASPORT.COM - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, diumumkan bakal mengisi line-up terbaru di salah satu acara reality show Korea Selatan.

Kabar tersebut diumumkan oleh Star News Korea pada Rabu (21/2/2024).

Shin Tae-yong bakal mendapatkan peran penting di Mungcheyeoya Chanda Season 3.

Mungcheyeoya Chanda merupakan salah satu reality show olahraga terbesar di Korea Selatan yang dibesut oleh JTBC Entertainment.

Konsep acara tersebut bakal berfokus untuk membentuk sebuah tim sepak bola terhebat di Korea Selatan yang disebut sebagai The Avengers.

Tim The Avengers tersebut bakal diadu dengan sejumlah tim amatir dari sejumlah negara.

Pada acara tersebut, Shin Tae-yong bakal mendapatkan peran sebagai komite penasihat teknis harian yang akan dipimpin oleh Ahn Jung-hwan.

Shin Tae-yong dalam acara ini tak hanya berpartisipasi untuk membocorkan negara yang bakal menjadi lawan untuk tim yang dibentuk di season ketiga.

Baca Juga: Nova Arianto Panggil 32 Pemain untuk TC Timnas U-16 Indonesia Gelombang Kedua

Shin Tae-yong juga dipercaya untuk menularkan taktiknya saat memimpin Timnas Korea Selatan pada periode 2017-2018.


REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X