Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Habis Lebaran Messi Bisa Menangi 1 Penghargaan Terkutuk bagi Ronaldo

By Ade Jayadireja - Selasa, 27 Februari 2024 | 18:30 WIB
Aksi Lionel Messi dalam laga MLS 2024 kontra LA Galaxy.
RONALD MARTINEZ / GETTY IMAGES NORTH AMERICA / Getty Images via AFP
Aksi Lionel Messi dalam laga MLS 2024 kontra LA Galaxy.

BOLASPORT.COM - Lionel Messi berpeluang untuk mendapatkan penghargaan individu yang belum pernah dimenangi Cristiano Ronaldo.

Lemari trofi Lionel Messi kemungkinan bakal kedatangan piala baru.

Pasalnya, megabintang timnas Argentina itu masuk nominasi Laureus World Sports Award 2024 untuk kategori atlet pria terbaik.

Messi bersaing dengan Erling Haaland (sepak bola), Novak Djokovic (tenis), Mondo Duplantis (atletik), Noah Lyles (atletik), dan Max Verstappen (Formula 1).

Pemenang akan diumumkan dalam acara seremoni di Madrid pada 22 April 2024 atau selepas Lebaran.

Ini menjadi kali ketujuh Messi masuk nominasi di penghargaan serupa.

Dia jadi kandidat juara pada 2010, 2011, 2012, 2013, dan 2016, tapi kalah semua.

Lalu pada 2020, Messi akhirnya menerima trofi sekaligus menjadi pesepak bola pertama yang memenangi Laureus World Sports Award.

Messi kembali naik podium untuk edisi 2023 dengan mengalahkan sesama bintang bal-balan, Kylian Mbappe.

Berarti kemenangan tahun ini bakal menjadi torehan back-to-back bagi La Pulga.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : elgrafico.mx
REKOMENDASI HARI INI

75 Anak-anak Antusias Ikuti Coaching Clinic Bersama Harlem Globtrotters di Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X