Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Surfer Rio Waida Tambah Jumlah Wakil Indonesia pada Olimpiade Paris 2024

By Delia Mustikasari - Minggu, 3 Maret 2024 | 14:32 WIB
Surfer Indonesia, Rio Waida, memastikan lolos ke Olimpiade 2024 Paris saat tampil pada International Surfing Association (ISA) World Surfing Games 2024 di Arecibo, Puerto Rico.
DOK. PB PSOI
Surfer Indonesia, Rio Waida, memastikan lolos ke Olimpiade 2024 Paris saat tampil pada International Surfing Association (ISA) World Surfing Games 2024 di Arecibo, Puerto Rico.

BOLASPORT.COM - Surfer Indonesia, Rio Waida, memastikan lolos ke Olimpiade 2024 Paris saat tampil di International Surfing Association (ISA) World Surfing Games 2024 di Arecibo, Puerto Rico.

Rio yang merupakan atlet asal Bali itu berhasil merebut slot Paris 2024 setelah menyelesaikan babak repechage 10 pada urutan kedua dengan 10,93 poin.

International Surfing Association (ISA) World Surfing Games 2024 di Arecibo, Puerto Rico merupakan ajang kualifikasi terakhir menuju Paris 2024.

Surfer yang berada di tiga besar repechage 12 dipastikan meraih tiket Olimpiade.

Namun karena ada surfer yang sudah meraih tiket ke Paris 2024 di kualifikasi sebelumnya, atau sudah memiliki dua wakil senegara, empat tiket tersisa diberikan kepada para peselencar terbaik yang melaju ke repechage 10.

Meskipun Rio sudah mendapatkan tiket Paris 2024, ia masih akan terus melanjutkan kompetisi ke babal 11 repechage.

Surfer Indonesia, Rio Waida, berpose setelah memastikan diri ke Olimpiade Paris 2024.
PB PSOI
Surfer Indonesia, Rio Waida, berpose setelah memastikan diri ke Olimpiade Paris 2024.

"Ini sangat luar biasa dan sangat indah. Itu alasan kenapa saya datang ke kejuaraan ini. Terakhir kali saya lolos kualifikasi untuk Tokyo, rasanya luar biasa dan sekarang saya ingin melakukannya lagi," kata Rio di situs resmi Olimpiade.

"Saya akan terus berjuang untuk negara saya, selalu," ucap Rio saat diwawancara ISASURF (Federasi Surfing Dunia).

Buat Rio, ini jadi kali kedua berturut-turut penampilannya sejak pertama kali olahraga surfing dimainkan di Olimpiade 2020 Tokyo.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : NOCIndonesia.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X