Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Untuk Ciptakan Gaya Sendiri Latih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Gabungkan Xabi Alonso, De Zerbi dan Pep Guardiola

By Bagas Reza Murti - Kamis, 7 Maret 2024 | 10:15 WIB
Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat memberi keterangan kepada media di Piala Asia 2023.
PSSI
Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong saat memberi keterangan kepada media di Piala Asia 2023.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengaku banyak meonton pertandingan Bayer Leverkusen, Brighton dan Man City untuk menciptakan gaya sendiri untuk melatih timnas Indonesia.

Saat ini Shin Tae-yong telah mengembangkan sepak bola modern dalam taktiknya untuk melatih timnas Indonesia.

Ia bahkan tak sungkan mengakui terinspirasi dari 3 pelatih Eropa saat ini yakni Xabi Alonso, Roberto de Zerbi dan Pep Guardiola.

Sehingga pelatih asal Korea Selatan itu sering menonton pertandingan-pertandingan Bayer Leverkusen, Brighton dan Manchester City.

“Sekarang saya banyak menonton Brighton, Xabi Alonso (Leverkusen), dan Manchester City untuk mencoba menciptakan gaya saya sendiri,” kata Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube Football Manager Korea.

Baca Juga: Akan Tinggalkan Liverpool, Juergen Klopp Didoakan Jordan Henderson Raih Quadruple

Bek timnas Indonesia Sandy Walsh (kiri) saat menyambut bahagia kunjungan dari pelatih Shin Tae-yong di Belgia.
INSTAGRAM/SANDY WALSH
Bek timnas Indonesia Sandy Walsh (kiri) saat menyambut bahagia kunjungan dari pelatih Shin Tae-yong di Belgia.

Sementara itu Shin Tae-yong mengakui bila Arsene Wenger jadi inspirasinya untuk penerapan taktik di masa lalu sebagai pelatih.

“Di masa lalu, saya mencoba mempelajari banyak gaya Arsene Wenger,” kata Shin Tae-yong.

Lebih lanjut, Shin Tae-yong membernarkan bila selain aspek taktikal, aspek psikologis juga dibutuhkan oleh seorang pelatih.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Youtube

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
36
83
2
Arsenal
36
68
3
Newcastle United
36
66
4
Manchester City
36
65
5
Chelsea
36
63
6
Aston Villa
36
63
7
Nottingham Forest
36
62
8
Brentford
36
55
9
Brighton & Hove Albion
36
55
10
AFC Bournemouth
36
53
Klub
D
P
1
Persib Bandung
31
64
2
Dewa United FC
32
57
3
Persebaya Surabaya
31
54
4
Malut United
31
53
5
Borneo Samarinda
31
49
6
PSBS Biak Numfor
31
47
7
Bali United FC
31
47
8
Persija Jakarta
31
47
9
Arema
31
46
10
PSM Makassar
31
44
Klub
D
P
1
Barcelona
35
82
2
Real Madrid
35
75
3
Atletico Madrid
35
70
4
Athletic Bilbao
35
64
5
Villarreal
35
61
6
Real Betis
35
58
7
Celta Vigo
35
49
8
Rayo Vallecano
35
47
9
Mallorca
35
47
10
Osasuna
35
45
Klub
D
P
1
SSC Napoli
36
78
2
Inter
36
77
3
Atalanta
36
71
4
Juventus
36
64
5
Lazio
36
64
6
Roma
36
63
7
Bologna
36
62
8
AC Milan
36
60
9
Fiorentina
36
59
10
Como
36
48
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
171
2
A. Marquez Gresini Racing
149
3
F. Bagnaia Ducati Team
120
4
F. Morbidelli Team VR46
85
5
F. Di Giannantonio Team VR46
74
6
J. Zarco Team LCR
72
7
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
56
8
F. Aldeguer Gresini Racing
48
9
P. Acosta Red Bull KTM Factory Racing
46
10
A. Ogura Trackhouse Racing Team
43
Close Ads X