Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Dibilang Mirip Tikus

By Ade Jayadireja - Selasa, 12 Maret 2024 | 03:53 WIB
Perlakuan istimewa untuk satu pemain Barcelona bakal membuat Lionel Messi semakin sakit hati dengan bekas klubnya itu.
RONALD MARTINEZ / GETTY IMAGES NORTH AMERICA / Getty Images via AFP
Perlakuan istimewa untuk satu pemain Barcelona bakal membuat Lionel Messi semakin sakit hati dengan bekas klubnya itu.

BOLASPORT.COM - Pelatih Real Mallorca, Javier Aguirre, menyamakan Lionel Messi dan Lamine Yamal dengan seekor tikus.

Javier Aguirre membawa pasukan Mallorca bertandang ke markas Barcelona guna melakoni pekan ke-28 Liga Spanyol 2023-2024.

Hasilnya, tim tamu menyerah 0-1 dalam duel yang berlangsung di Estadi Olimpic Lluis Companys pada Jumat (8/3/2024).

Mallorca gagal membawa pulang poin akibat gol tunggal Lamine Yamal.

Selepas pertandingan, Aguirre membuat analogi aneh soal Yamal dan Messi.

Kedua pemain kerap dibandingkan karena sama-sama lahir lewat akademi La Masia.

Mereka juga mencuri perhatian tatkala menjalani musim debut bersama skuad senior Barcelona.

"Saya melihat Messi saat di tim muda Barcelona. Saya menyaksikan dia selama lima menit dan dirinya adalah seekor tikus," kata Aguirre seperti dikutip BolaSport.com dari TyC Sports.

"Yamal juga terlihat seperti tikus. Dia masih muda."

"Mereka (Barcelona) bekerja dengan baik bersama pemain-pemain muda dan teruslah seperti ini, itu akan membawa lebih banyak kegembiraan," tutur sang nakhoda.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : TyC Sport
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Liga Champions - Liverpool di Puncak Tanpa Cela, AC Milan Bangkit ke Zona Aman

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X