Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Swiss Open 2024 - Gregoria Bawa Misi Revans untuk Junior Tai Tzu Ying hingga Pembuktian Rinov/Pitha, 12 Wakil Merah Putih Main Hari Ini

By Nestri Y - Rabu, 20 Maret 2024 | 08:50 WIB
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, menangis di bahu sang pelatih Herli Djaenudin setelah kalah menyesakkan akibat insiden flash di perempat final All England Open 2024 di Utilita Arena Birmingham, Inggris, Jumat (15/3/2024).
TANGKAPAN LAYAR YOUTUBE @BWF TV
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, menangis di bahu sang pelatih Herli Djaenudin setelah kalah menyesakkan akibat insiden flash di perempat final All England Open 2024 di Utilita Arena Birmingham, Inggris, Jumat (15/3/2024).

BOLASPORT.COM - Swiss Open 2024 akan memasuki hari kedua dengan menggulirkan babak 32 besar tersisa, 12 wakil Indonesia berjuang untuk memperebutkan gelar.

Setelah raihan hasil yang cukup positif di hari pertama, wakil-wakil Merah Putih lainnya akan melanjutkan perjuangan pada hari ini, Rabu (20/3/2024).

Salah satu sorotan perhatian akan tertuju pada Gregoria Mariska Tunjung.

Setelah pekan menyesakkan yang terjadi pada All England Open 2024 lalu, hari ini Gregoria akan unjuk gigi dengan statusnya sebagai tunggal putri unggulan dua.

Namun, tantangan pertama juara Kumamoto Masters 2023 itu tidak akan mudah.

Dia akan langsung bertemu pemain ulet Taiwan, Hsu Wen Chi.

Sudah satu kali Gregoria pernah menghadapi wakil peringkat 26 dunia itu. Dan hasilnya, dia yang kalah.

Kekalahan itu terjadi ketika mereka bertemu di babak 16 besar Malaysia Open 2023. Gregoria tunduk lewat rubber game dengan skor 18-21, 21-16, 18-21.

Baca Juga: Rekap Hasil Swiss Open 2024 - Apri/Fadia dan 4 Wakil Indonesia Melaju, 2 Kompetitor Besar Dibuat Bertekuk Lutut

Tak ayal, pertandingan hari ini menjadi pembuktian dan lanjutan perjuangan darinya untuk revans atas junior Tai Tzu Ying itu.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BWF Tournament Software
REKOMENDASI HARI INI

Justisia Half Marathon - Lari Bersama Sejarah, Satukan Negeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X