Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Head to Head Timnas Indonesia Vs Vietnam - Saatnya Lanjutkan Dominasi dan Akhiri Kutukan 20 Tahun

By Arif Setiawan - Senin, 25 Maret 2024 | 17:30 WIB
Skuad Timnas Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan dalam laga pekan pertama Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 23 Desember 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuad Timnas Indonesia menyanyikan lagu kebangsaan dalam laga pekan pertama Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 23 Desember 2022.

BOLASPORT.COM - Berikut daftar head to head terkini antara timnas Indonesia melawan Vietnam.

Dilansir dari 11v11, kedua tim sudah bertemu sebanyak 29 kali.

Dari 29 laga tersebut, timnas Indonesia memiliki jumlah kemenangan lebih banyak ketimbang Vietnam.

Tepatnya Skuad Garuda mampu menumbangkan Vietnam sebanyak 10 kali.

Kemudian Vietnam tercatat meraih kemenangan dalam 8 laga.

Sedangkan 11 laga lainnya berakhir seri.

Sementara itu, kini timnas Indonesia memiliki kesempatan untuk semakin meningkatkan dominasi atas Vietnam.

Seperti yang diketahui, kedua tim bakal kembali berjumpa pada Selasa (26/3/2024).

Ini merupakan laga keempat Grup F Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Baca Juga: Manajer Timnas Indonesia Konfirmasi Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Bisa Main Lawan Vietnam

Timnas Indonesia gagal melepas satu shoot on target kala bertandang ke markas Vietnam di Stadion My Dinh, Hanoi pada Jumat (6/1/2023)
PSSI
Timnas Indonesia gagal melepas satu shoot on target kala bertandang ke markas Vietnam di Stadion My Dinh, Hanoi pada Jumat (6/1/2023)

Pertandingan nantinya digelar di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam.

Hal ini sekaligus menjadi tantangan berat bagi tim asuhan Shin Tae-yong.

Pasalnya, timnas Indonesia memiliki rekor buruk ketika tampil di kandang Vietnam.

Bahkan kemenangan terakhir timnas Indonesia di kandang Vietnam terjadi pada tahun 2004 atau 20 tahun silam.

Kala itu, timnas Indonesia menumbangkan The Golden Stars dengan skor telak 3-0.

Ini merupakan laga babak penyisihan Grup A Tiger Cup 2004 (sekarang Piala AFF) yang berlangsung di Stadion My Dinh (11/12/2024).

Baca Juga: Shin Tae-yong Konfirmasi Beberapa Pemain Timnas Indonesia Kembali ke Jakarta dari Vietnam

Berikut daftar head to head timnas Indonesia vs Vietnam:

28/11/1991 Indonesia v Vietnam 1-0 SEA Games
16/04/1993 Vietnam v Indonesia 1-0 Kualifikasi Piala Dunia
30/04/1993 Indonesia v Vietnam 2-1 Kualifikasi Piala Dunia
09/06/1993 Indonesia v Vietnam 1-0 SEA Games

12/12/1995 Vietnam v Indonesia 1-0 SEA Games
11/09/1996 Vietnam v Indonesia 1-1 Piala AFF
15/09/1996 Vietnam v Indonesia 3-2 Piala AFF
24/02/1997 Indonesia v Vietnam 1-0 Dunhill Cup

07/10/1997 Indonesia v Vietnam 2-2 SEA Games
12/08/1999 Indonesia v Vietnam 0-1 SEA Games
16/11/2000 Vietnam v Indonesia 2-3 Piala AFF
21/12/2002 Indonesia v Vietnam 2-2 Piala AFF

11/12/2004 Vietnam v Indonesia 0-3 Piala AFF
15/01/2007 Indonesia v Vietnam 1-1 Piala AFF
11/06/2008 Indonesia v Vietnam 1-0 Persahabatan
15/09/2012 Indonesia v Vietnam 0-0 Persahabatan

16/10/2012 Vietnam v Indonesia 0-0 Persahabatan
20/11/2014 Vietnam v Indonesia 2-2 Persahabatan
22/11/2014 Vietnam v Indonesia 2-2 Piala AFF
08/11/2016 Vietnam v Indonesia 3-2 Persahabatan

03/12/2016 Indonesia v Vietnam 2-1 Piala AFF
07/12/2016 Vietnam v Indonesia 2-2 Piala AFF
15/10/2019 Indonesia v Vietnam 1-3 Kualifikasi Piala Dunia
07/06/2021 Vietnam v Indonesia 4-0 Kualifikasi Piala Dunia

15/12/2021 Indonesia v Vietnam 0-0 Piala AFF
06/01/2023 Indonesia v Vietnam 0-0 Piala AFF
09/01/2023 Vietnam v Indonesia 2-0 Piala AFF
19/01/2024 Indonesia v Vietnam 1-0 Piala Asia

21/03/2024 Indonesia v Vietnam 1-0 Kualifikasi Piala Dunia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : 11v11.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X