Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Uji Coba - 2 Kali Blunder, Timnas Inggris Nyaris Dipermalukan Timnas Belgia di Wembley

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 27 Maret 2024 | 04:45 WIB
Aksi wonderkid Timnas Inggris, Kobbie Mainoo, ketika menghadapi Timas Belgia.
TWITTER.COM/UTDMIST
Aksi wonderkid Timnas Inggris, Kobbie Mainoo, ketika menghadapi Timas Belgia.

BOLASPORT.COM - Timnas Inggris nyaris dipermalukan Timnas Belgia di Wembley gara-gara membuat dua kesalahan fatal yang berakibat kebobolan.

Timnas Inggris menjamu Timnas Belgia pada laga uji coba bertajuk FIFA Matchday periode Maret 2024.

Duel tersebut digelar di Stadion Wembley, London, Rabu (27/3/2024) dini hari WIB.

Hasilnya, kedua tim bermain imbang 2-2.

Dikutip BolaSport.com dari WhoScored, anak asuh Gareth Southgate  tampil lebih dominan dengan memegang penguasaan bola sebesar 63 persen.

Dari segi peluang, Inggris melepaskan 15 tembakan dengan 6 mengarah ke gawang.

Adapun Belgia mengkreasikan 6 tembakan yang 3 di antaranya menuju tepat sasaran.

Jalannya pertandingan

Bertindak sebagai tuan rumah, Timnas Inggris tampil menekan sejak menit awal.

Namun, gawang mereka justru jebol duluan akibat blunder fatal yang dilakukan kiper Jordan Pickford pada menit ke-11.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Whoscored.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Sidang Komdis PSSI - Pelukkan Oknum Suporter ke Pemain Persija Berbuah Hukuman Denda Puluhan Juta bagi Arema FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X