Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Tim ASEAN - Indonesia Full Senyuman, Thailand dan Singapura Jadi Korban Pembantaian

By Ade Jayadireja - Rabu, 27 Maret 2024 | 04:00 WIB
Aksi Son Heung-min saat Korea jumpa Thailand pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
LILLIAN SUWANRUMPHA / AFP
Aksi Son Heung-min saat Korea jumpa Thailand pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

BOLASPORT.COM - Singapura dan Thailand jadi korban pembantaian kala melakoni matchday keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Sementara itu, Indonesia tersenyum lebar.

Sebanyak tujuh tim Asia Tenggara turun bertanding pada Selasa (26/3/2024).

Indonesia kedapatan jatah menyambangi markas Vietnam yang merupakan sesama wakil ASEAN.

Mentas di My Dinh National Stadium, Hanoi, skuad Garuda berhasil menggilas tuan rumah dengan skor telak 3-0.

Laga berjalan sembilan menit saat Jay Idzes membuka pesta gol Indonesia.

Dia menggetarkan jala gawang Vietnam via sundulan dari situasi sepak pojok.

Masuk menit ke-23, gol Ragnar Oratmangoen merentangkan keunggulan Indonesia.

Winger kelahiran Belanda itu menerobos sisi kiri kotak penalti, melewati hadangan pemain lawan, lalu melepaskan tembakan datar menuju tiang jauh.

Bola hasil sepakan Ragnar melesat melewati kedua kaki kiper Filip Nguyen dan bersarang di pojok gawang.

Ramadhan Sananta memperparah penderitaan Golden Star Warriors dengan gol penutup yang dicetak pada menit ke-90+8.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Sempat Kaget Lihat Kelakuan Ole Romeny, Calon Striker Timnas Indonesia Tiba-tiba Main Bola di Kampung

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X