Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Dilarang Keras Terlena demi Tiket Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 30 Maret 2024 | 05:40 WIB
Selebrasi gol Ragnar Oratmangoen saat laga Timnas Indonesia Vs Vietnam di Stadion My Dinh, Hanoi, pada Selasa (26/3/2024).
Selebrasi gol Ragnar Oratmangoen saat laga Timnas Indonesia Vs Vietnam di Stadion My Dinh, Hanoi, pada Selasa (26/3/2024).

BOLASPORT.COM - Shin Tae-yong menegaskan bahwa Timnas Indonesia tidak boleh lengah sedikit pun pada dua laga pamungkas Grup F Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Timnas Indonesia saat ini memang benar-benar di atas angin.

Pasalnya, Timnas Indonesia sukses membekuk Vietnam dalam dua pertandingan lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pada laga yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (21/3/2024), Timnas Indonesia sukses menang 1-0 atas Vietnam.

Lima hari kemudian, Tim Garuda kembali menunjukkan kelasnya di hadapan Vietnam.

Vietnam yang tampil di hadapan suporternya sendiri yang memadati Stadion My Dinh, Hanoi, dipermak tiga gol tanpa balas oleh Thom Haye dan kolega.

Kemenangan ini membuat Timnas Indonesia mengamankan posisi kedua klasemen sementara Grup F.

Timnas Indonesia mengantongi 7 poin dari 4 pertandingan di Grup F.

Baca Juga: Penakluk Shin Tae-yong Ogah Gantikan Philippe Troussier untuk Latih Timnas Vietnam

Kini Tim Merah Putih tinggal membutuhkan satu kemenangan dari dua pertandingan tersisa di Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : nate
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X