Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Spain Masters 2024 - Kesempatan dan Tantangan, Misi Penebusan Sabar/Reza Diadu Asa Kebangkitan Lawan dari Cedera

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 31 Maret 2024 | 08:50 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Sabar Karyaman Gutama/M. Reza Pahlevi, pada kualifikasi Thailand Open 2023 di Indoor Stadium Huamark, Bangkok Selasa (30/5/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Sabar Karyaman Gutama/M. Reza Pahlevi, pada kualifikasi Thailand Open 2023 di Indoor Stadium Huamark, Bangkok Selasa (30/5/2023).

BOLASPORT.COM - Ganda putra Indonesia, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani, mendapatkan lawan yang ingin bangkit dalam final Spain Masters 2024.

Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani akan meladeni tantangan pasangan Malaysia, Junaidi Arif/Roy King Yap, pada laga pamungkas Spain Masters 2024.

Mereka akan tampil pada partai terakhir final Spain Masters 2024 yang dihelat di Centro Deportivo Municipal Gallur, Madrid, Spanyol, Minggu (31/3/2024).

Arif/Yap sendiri merupakan dua pemain yang baru dipasangkan sejak tahun lalu.

Meski begitu, mereka telah bertemu Sabar/Reza sebanyak tiga kali yang seluruhnya terjadi pada tahun 2023.

Sabar/Reza cukup lebih diunggulkan pada pertandingan nanti jika dilihat dari rekor pertemuan dan posisi ranking dunia.

Ganda putra Merah-Putih berada di peringkat 34 dunia, sedangkan lawannya menempati ranking ke-65 dunia.

Sabar/Reza juga selalu memenangkan pertandingan dalam dua pertemuan terakhir dari tiga kali kesempatan.

Baca Juga: Jadwal Final Spain Masters 2024 - Kans Rinov/Pitha Balaskan Dendam, Serba Pertama 3 Wakil Indonesia Berebut Gelar

Kemenangan diraih Sabar/Reza saat tampil di kandang pada Indonesia International Challenge dan Indonesia Masters Super 100 yang digelar di GOR PBSI Pancing, Medan.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Media Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Paling Kuat Juara ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X