Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jersey Timnas Indonesia Bakal Dirombak pada Agustus-September 2024, Erspo Akan Penuhi 4 Tuntutan Netizen

By Bagas Reza Murti - Senin, 1 April 2024 | 21:10 WIB
Brand Erigo dengan nama apparel Erspo secara resmi melaunching jersey timnas Indonesia di Bengkel Space, SCBD, Jakarta Pusat, Senin (18/3/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Brand Erigo dengan nama apparel Erspo secara resmi melaunching jersey timnas Indonesia di Bengkel Space, SCBD, Jakarta Pusat, Senin (18/3/2024).

BOLASPORT.COM - Jersey timnas Indonesia dikabarkan akan diganti pada Agustus-September 2024.

Setelah mendapat kritik dan beberapa polemik yang meluas, jersey timnas Indonesia garapan Erspo dikabarkan akan diganti pada Agustus-September 2024 mendatang.

Kabar ini dirilis oleh Coach Justin Lhaksana melalui kanal Youtube pribadinya pada Senin (1/4/2024).

Coach Justin mengadakan meeting dengan perwakilan PSSI, Marsal Masita (Head of Marketing) dan owner Erspo, Muhammad Sadad.

Dalam pertemuan itu, eks pelatih timnas futsal Indonesia itu menjelaskan keluhannya soal jersey timnas Indonesia.

Baca Juga: Sukses Tepis Penalti Persija, Kiper Bali United Sudah Tendangan Gustavo Almeida

Sehingga dalam pertemuan itu dihasilkan kesepakatan bahwa Erspo bakal mengganti jersey timnas Indonesia pada periode Agustus-September 2024 mendatang.

Erspo juga akan memenuhi 4 tuntutan netizen yakni mengganti desain, mengganti bahan, mengganti logo dan harga harus turun (daripada yang sekarang).

"Desain harus diganti, diiyakan (oleh Erspo)," kata coach Justin.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Laporan Cedera, Seluruh Pemain Siap Tempur Saat Timnas Indonesia Jumpa Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X