Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Keturunan yang Digoda Shin Tae-yong Ucapkan Hari Raya Idul Fitri untuk Warga Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 10 April 2024 | 05:00 WIB
Tijjani Reijnders menyumbang satu assist dalam kemenangan 2-0 AC Milan atas Bologna pada giornata 1 Liga Italia 2023-2024.
TWITTER.COM/AC_MILANFR
Tijjani Reijnders menyumbang satu assist dalam kemenangan 2-0 AC Milan atas Bologna pada giornata 1 Liga Italia 2023-2024.

BOLASPORT.COM - Pemain keturunan Indonesia, Tijjani Reijnders, mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri kepada seluruh masyarakat Tanah Air.

Ini diucapkan oleh pemain AC Milan itu dalam akun instagram Oranje Indonesia.

Oranje Indonesia merupakan sebuah komunitas pecinta timnas Belanda di Tanah Air.

Sebagai pemain timnas Belanda, Tijjani Reijnders menghormati fansnya di Indonesia.

Pemain berusia 25 tahun itu pun tidak segan untuk mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri kepada masyarakat Indonesia, terutama Oranje Indonesia.

Seperti diketahui, Pemerintah Indonesia telah menetapkan Hari Raya Idul Fitri jatuh pada Rabu (10/4/2024).

Seluruh masyarakat Indonesia yang mayoritas beragama Islam akan merayakan itu dengan senang hati.

Baca Juga: Starting Line Up Timnas U-23 Indonesia Sudah Ditemukan, Shin Tae-yong Pasang Mode Serius Hadapi Qatar

Melihat banyaknya penganut agama Islam di Indonesia, Tijjani Reijnders langsung mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri.

Tentu saja ia berharap agar masyarakat Indonesia bisa merayakan Hari Raya Idul Fitri dengan suka cita.


REKOMENDASI HARI INI

Man United Tentukan Target Transfer, Bukan Pemain Orbitan Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X