Baca Juga: Giovanna Milana Sudah Tiba di Indonesia, Pakai Nomor Punggung Keberuntungan di Proliga 2024
"Kami sudah antisipasi. Kalau dia mau membawa orangtua, tidak masalah karena saya yakin ini memberi efek positif untuk dia karena budaya Italiadia masih kuat (kekeluargaan)."
"Kami ikut Proliga bukan karena takut dengan orang. Kami punya passion karena pernah juara, kami ingin bantu PB (PBVSI) sebenarnya untuk meningkatkan kualitas voli Indonesia," ucap Werry.
"Pertamina adalah BUMN jadi kami juga mempertimbangkan aspek bisnis, paling tidak institusi Pertamina harus dijaga, makanya tahun ini namanya berubah menjadi Enduro."
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar