Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Daftar 4 Pemain yang Dicoret Timnas U-23 Indonesia, Comeback Bagas-Nathan dan Alasan Teknis Shin Tae-yong

By Bagas Reza Murti - Senin, 15 April 2024 | 16:11 WIB
Pemain Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, Selasa (19/3/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, Selasa (19/3/2024).

BOLASPORT.COM - Daftar 23 nama final timnas U-23 Indonesia untuk Piala Asia U-23 2024 telah dirilis dan sebanyak 4 pemain resmi dicoret.

Skuad final timnas U-23 Indonesia untuk Piala Asia U-23 2024 telah dirilis pada Senin (15/4/2024) pukul 14.00 WIB atau 8 jam sebelum laga pembuka lawan Qatar.

Sebanyak 23 nama pemain resmi didaftarkan untuk timnas U-23 Indonesia memulai petualangan di Piala Asia U-23 2024.

Dengan begitu ada 4 pemain yang dicoret dari timnas U-23 Indonesia yakni Kakang Rudianto (Persib), Dzaky Asraf (PSM Makassar), Erlangga Setyo (PSPS Riau) dan Rifky Dwi Septiawan (Persita Tangerang).

Sebelumnya, dua nama pertama masih masuk daftar 23 pemain timnas U-23 Indonesia di website AFC sejak Sabtu (13/4/2024).

Baca Juga: RESMI - 23 Pemain Timnas U-23 Indonesia untuk Piala Asia U-23 2024, 4 Nama Dipulangkan

Bagas Kaffa sedang berlatih bersama Timnas U-23 Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab
PSSI
Bagas Kaffa sedang berlatih bersama Timnas U-23 Indonesia di Dubai, Uni Emirat Arab

Sedangkan Nathan Tjoe-A-On dan Bagas Kaffa tidak masuk skuad.

Namun perubahan terjadi pada Senin (15/4/2024), di mana Bagas dan Nathan masuk, sementara Kakang dan Dzaky tidak.

Hal ini selaras dengan konfirmasi Erick Thohir yang menyebut Nathan Tjoe-A-On bisa bergabung dengan timnas U-23 Indonesia pada Senin (15/4/2024).


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : PSSI
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X