Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bertekad Bawa Timnas U-23 Indonesia Menang Atas Korea Selatan, 4 Hal Ini Jadi Perhatian Shin Tae-yong

By Wila Wildayanti - Rabu, 24 April 2024 | 20:45 WIB
Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong dalam konferensi pers sebelum laga lawan Korea Selatan pada Rabu (24/4/2024)
PSSI
Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong dalam konferensi pers sebelum laga lawan Korea Selatan pada Rabu (24/4/2024)

BOLASPORT.COM - Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong mengaku ada beberapa hal yang menjadi perhatian khusus dari skuad Korea Selatan jelang perempat final Piala Asia U-23 2024.

Timnas U-23 Indonesia akan melawan Korea Selatan di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Kamis (25/4/2024).

Pertandingan ini menjadi laga penting buat Korea Selatan maupun skuad Garuda Muda.

Pasalnya, pemenang dari laga ini akan memiliki peluang besar untuk lolos ke Olimpiade 2024 Paris.

Baca Juga: Nilai Pasar 8 Tim yang Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Timnas U-23 Indonesia Bukan Paling Buncit

Hanya tiga tim terbaik yang secara otomatis mendapatkan tiket tampil di Olimpiade 2024 Paris.

Kemudian untuk tim posisi keempat nantinya akan bersaing dengan tim asal Afrika yakno Guinea untuk memperebutkan satu tiket Olimpiade 2024.

Oleh karena itu, timnas U-23 Indonesia yang ingin melangkah jauh dalam ajang ini pun telah menganalisa lawan.

Shin Tae-yong sebelumnya mengaku telah menonton pertandingan Korea Selatan saat melawan Jepang pada menyisihan Grup B.

Saat melihat penampilan Taeguk Warriors tentu saja Shin tak bisa memungkiri bahwa Korea Selatan memang bagus.

Pelatih berusia 53 tahun itu mengatakan bahwa tim asuhan Hwang Sun-hong memang bagus.

Tak hanya bagus dalam skill individu saja, tetapi Shin mengakui bahwa fisik Korea Selatan juga bagus.

Baca Juga: Shin Tae-yong Akui Punya Cara Agar Timnas U-23 Indonesia Redam Taktik Korea Selatan

Untuk itu, Shin meyakini bahwa melawan Taeguk Warriors tak akan menjadi pertandingan yang mudah.

“Timnas U-23 Korea Selatan tentu saja salah satu tim yang kuat, apalagi dari segi fisik dan yang lainnya,” ujar Shin Tae-yong dalam konferensi pers yang disiarkan melalui YouTube AFC, Rabu (24/4/2024).

Lebih lanjut, Shin Tae-yong mengaku bahwa ia mengetahui beberapa pemain Korea Selatan.

Menurutnya ada beberapa pemain yang memang telah main reguler di KLeague atau liga kompetisi Korea Selatan.

Oleh karena itu, ada empat hal yang patut diperhatikan menurut Shin.

Ia mengatakan bahwa ada empat hal yang harus diperhatikan untuk melawan Korea Selatan ini apabila ingin meraih kemenangan.

Menurutnya, empat hal tersebut yakni soal agresivitasnya para pemain Korea Selatan.

Baca Juga: Campur Aduk, Shin Tae-yong Ungkap Perasaannya Jelang Timnas U-23 Indonesia Lawan Korea Selatan

Kemudian kekuatan tim asal Negeri Ginseng tersebut tak bisa dianggap mudah.

Setelah itu, yang ketiga terkait semangat juang para pemain yang tak ada habisnya saat berada di lapangan.

Terakhir terkait solidnya permainan Korea Selatan ini harus menjadi pehatian khusus buat timnas U-23 Indonesia apabila ingin menang.

Menurutnya, apabila keempat hal ini bisa dibongkar oleh para pemain bukan tak mungkin tim Merah Putih menang.

“Saya juga tahu beberapa pemain mereka,” kata Shin.

“Mereka main reguler di liga mereka, jadi agresivitas, kekuatan, dan semangat juang mereka layak diperhatikan,” ucapnya.

“Jangan lupa mereka juga solid."

Walaupun akan sulit membobol pertahanan Korea Selatan yang kuat dan solid.

Shin Tae-yong memastikan anak asuhnya akan menampilkan yang terbaik agar bisa meraih kemenangan atas Taeguk Warriors.

Baca Juga: Shin Tae-yong Akui Punya Cara Agar Timnas U-23 Indonesia Redam Taktik Korea Selatan 

Untuk itu, pelatih berusia 53 tahun itu akan mencari cara agar tim Merah Merah Putih bisa membobol gawang Korea Selatan nantinya.

Pasalnya, tujuan timnas U-23 Indonesia yakni lolos ke Olimpiade 2024 Paris, sehingga apapun akan dilakukan oleh Rizky Ridho dkk agar bisa meriah hasil terbaik nantinya.

"Sulit memang membobol poertahanan mereka, tetapi kami coba mencari detail untuk membobol pertahanan mereka," jelas Shin.

"Intinya, tentu kami mencari cara agar bisa mebobol gawang mereka di laga nanti," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Israel Adesanya Respek kepada Stipe Miocic, tapi Jon Jones Diramal Bikin UFC 309 Tak Berumur Panjang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X