Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

LIVE - Rafael Struick Cetak Gol Roket, Timnas U-23 Indonesia Unggul Lagi atas Korea Selatan

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 26 April 2024 | 00:50 WIB
Duel babak perempat final Piala Asia U-23 2024 antara Korea Selatan dengan Timnas U-23 Indonesia digelar pada Kamis (25/4/2024) di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Duel babak perempat final Piala Asia U-23 2024 antara Korea Selatan dengan Timnas U-23 Indonesia digelar pada Kamis (25/4/2024) di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha.

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Indonesia sukses membuka keunggulan atas Korea Selatan pada babak pertama perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Jumat (26/4/2024) dini hari WIB.

Situasi gol berawal dari build up Timnas U-23 Indonesia dari sisi kiri.

Bola kemudian menghasilkan kemelut di depan kotak penalti Korea Selatan.

Rafael Struick yang mendapatkan bola hasil pantulan bek Korea Selatan langsung melepas tembakan melengkung yang membuka keunggulan Timnas U-23 Indonesia pada menit ke-14.

14': Korea Selatan 0-1 Timnas U-23 Indonesia
Gol: Rafael Struick 14'
Kartu Kuning:
Kartu Merah:

Daftar Susunan Pemain:

Korea Selatan: 12-Baek Jong-bum (PG), 2-Cho Hyun-taek, 3-Hwang Jae-won, 5-Byun Jun-soo (Kapten), 7-Hong Si-hoo, 8-Lee Kang-hee, 13-Paik Sang-hoon, 17-Eom Ji-sung, 18-Kang Seong-jin, 22-Lee Tae-sok, 23-Kim Dong-jin

Cadangan: 1-Kim Jeong-hoon (PG), 21-Shin Song-hoon (PG), 6-Lee Yong-jun, 9-An Jae-jun, 10-Hong Yun-sang, 11-Jeong Sang-bin, 14-Kang Sang-yoon, 15-Lee Jae-won, 16-Jang Si-young, 19-Kim Min-woo, 20-Choi Kang-min

Pelatih: Hwang Sun-hong

Timnas U-23 Indonesia: 21-Ernando Ari (PG), 2-Rio Fahmi, 4-Komang Teguh, 5-Rizky Ridho (Kapten), 6-Ivar Jenner, 7-Marselino Ferdinan, 8-Witan Sulaeman, 10-Justin Hubner, 11-Rafael Struick, 12-Pratama Arhan, 23-Nathan Tjoe-A-On


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X