Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Proliga 2024 - Jebolan Klub Elite Liga Turki Tak Kaleng-kaleng, Popsivo Polwan Kandaskan Gresik Petrokimia Pupuk

By Nestri Y - Jumat, 26 April 2024 | 16:27 WIB
Irina Voronkova berselbrasi bersama skuad Jakarta Popsivo Polwan saat melawan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia pada putaran pertama Proliga 2024 di GOR Among Raga, Yogyakarta, Jumat (26/4/2024).
VIDIO
Irina Voronkova berselbrasi bersama skuad Jakarta Popsivo Polwan saat melawan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia pada putaran pertama Proliga 2024 di GOR Among Raga, Yogyakarta, Jumat (26/4/2024).

BOLASPORT.COM - Jakarta Popsivo Polwan tampil superior atas Gresik Petrokimia Pupuk pada putaran pertama Proliga 2024.

Keputusan Popsivo Polwan mendatangkan outside hitter pemerkuat timnas Rusia, Irina Voronkova benar-benar tepat.

Voronkova yang notabene jebolan klub elit Turki Eczacibasi Dynavit sukses menjadi sosok motor serangan tim asuhan Lardi tersebut.

Duetnya bersama Madison Rishel asal Amerika Serikat membuat perbedaan besar.

Bertanding di GOR Among Raga, Yogyakarta, Jumat (26/4/2024), Popsivo Polwan menang empat set dengan skor 3-1 (29-27, 25-18, 23-25, 25-18).

Baca Juga: Proliga 2024 - Jakarta Livin Mandiri Kalah Pengalaman, Ansori Bawa Bekal Positif usai Liu Yan Han dkk Repotkan Tim Megawati Hangestri

Jakarta Popsivo Polwan menguasai jalannya pertandingan sejak set pertama dimulai.

Irina Voronkova dkk sukses tampil mendominasi serangan atas Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia lewat serangan tajam di area depan.

Mereka unggul 8-4 hingga timeout pertama.

Usia timeout, Gresik Petrokimia tidak tinggal diam. Mendekat hingga 13-15 dan perlahan mengejar.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 - Lebih 'Overthinking' karena Mau Juara daripada Sakit Hati ke Ducati, Martin Fokus Tampil Habis-habisan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X