Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024 - Indonesia Diadang Skuad Misterius Thailand, Tim Uber Mungkin Turunkan Skuad Pelapis Lawan Uganda

By Nestri Y - Minggu, 28 April 2024 | 20:45 WIB
Jonatan Christie saat tampil sebagai tunggal putra kedua pada laga Indonesia vs Inggris di penyisihan Grup C Thomas Cup 2024, di Hi-Tech Zone Sports Centre, Chengdu, Provinsi Sichuan, China, Sabtu (27/4/2024).
PBSI
Jonatan Christie saat tampil sebagai tunggal putra kedua pada laga Indonesia vs Inggris di penyisihan Grup C Thomas Cup 2024, di Hi-Tech Zone Sports Centre, Chengdu, Provinsi Sichuan, China, Sabtu (27/4/2024).

BOLASPORT.COM - Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024 hari ketiga, laga kedua penyisihan grup tim Indonesia akan diuji kekuatan misterius lawan. 

Setelah mendapat jeda istirahat satu hari, tim Thomas dan Uber Indonesia akan kembali beraksi pada hari ketiga turnamen pada Senin (29/4/2024) di Hi-Tech Zone Sports Centre Gymnasium, Chengdu, Sichuan, China.

Baik tim putra maupun tim putri Merah Putih akan sama-sama menjalani laga kedua babak penyisihan Grup C.

Di Grup C Thomas Cup 2024, Indonesia sudah mengantongi kemenangan 5-0 atas Inggris dan akan melakoni duel kedua melawan Thailand.

Berjumpa dengan Thailand sama saja artinya berjumpa dengan skuad misterius bagi Fajar Alfian dkk.

Pasalnya, tim Thomas Cup Thailand yang dibawa pada edisi tahun ini berisikan banyak pemain muda dan debutan.

Yang paling berpengalaman hanya Kunlavut Vitidsarn, sang Juara Dunia 2023. Selebihnya, skuad Negeri Gajah Putih membawa amunisi yang fresh dan ini bisa menjadi hal yang menjebak bagi Indonesia karena buta kekuatan lawan.

Di tunggal kedua dan ketiga, nama Pantichapon Teeraratsakul dan Saran Jamsri jelas sangat asing bagi Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting. 

Yang pernah bertemu paling adalah Chico dengan Jamsri sebanyak satu kali pada 2018, dan Alwi dengan Panitchapon pada Kejuaraan Dunia Junior 2023.

Baca Juga: Thomas dan Uber Cup 2024 - Fajar Alfian dkk Diimbau Jangan Kepeleset Lawan Thailand yang Banyak Debutan


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BWF Badminton

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X