Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengorbanan 9 Bulan Dibayar Kejayaan Sesaat, Usyk Jadi Juara Sejati Kelas Berat Selama 2 Pekan gegara Klausul Kontrak

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 20 Mei 2024 | 15:00 WIB
Petinju Ukraina, Oleksandr Usyk usai menuntaskan perlawanan Tyson Fury untuk menjadi juara sejati kelas berat, Minggu (19/5/2024)
FAYEZ NURELDINE/AFP
Petinju Ukraina, Oleksandr Usyk usai menuntaskan perlawanan Tyson Fury untuk menjadi juara sejati kelas berat, Minggu (19/5/2024)

BOLASPORT.COM - Petinju Ukraina, Oleksandr Usyk, mencetak sejarah dengan menjadi juara sejati kelas berat. Sayangnya, kejayaan ini terancam tidak bisa dinikmati dalam waktu lama.

Keberhasilan menjadi juara sejati di kelas berat telah menempatkan nama Oleksandr Usyk ke dalam catatan sejarah.

Bagaimana tidak? Usyk menjadi juara sejati yang pertama di divisinya Mike Tyson ini selama 24 tahun terakhir.

Menjadi juara tinju sejati memang tidak mudah karena harus mengumpulkan empat sabuk mayor yaitu WBA, WBC, IBF, dan IBO.

Usyk pun butuh 6 pertandingan, 5 di antaranya pertarungan gelar, dan 5 tahun penuh drama dalam negosiasi pertarungan untuk bisa melakukannya.

Akhirnya, kesempatan datang saat juara WBC, Tyson Fury, akhirnya mau meladeninya dan Usyk tidak menyia-nyiakannya.

Usyk, pemegang sabuk juara IBF, WBO, dan WBA, meraih kemenangan split saat menghadapi Fury pada Sabtu (18/5/2024) malam di Kingdom Arena, Riyadh, Arab Saudi.

Ronde kesembilan menjadi momen terbaik Usyk di mana kombinasi pukulannya membuat Fury yang bertubuh lebih besar mengelilingi ring dengan sempoyongan dan akhirnya jatuh.

Baca Juga: Hasil Tinju Dunia - Nasib Tyson Fury Kena Bogem Jahanam Sampai Oleng, Oleksandr Usyk Juara Sejati Kelas Berat

Sayangnya, Usyk terancam tidak akan bisa menikmati kejayaan sebagai juara sejati dalam waktu yang lebih lama.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Reuters.com, Marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X