Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Bandung Siap-siap Play-off Liga Champions League 2 Usai Juara Liga 1, Berikut Jadwal dan Potensi Lawan

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 3 Juni 2024 | 06:00 WIB
Perayaan juara Persib Bandung di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Jumat (31/5/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Perayaan juara Persib Bandung di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Jumat (31/5/2024).

BOLASPORT.COM - Persib Bandung harus bersiap hadapi kompetisi antar klub benua Asia usai jadi juara Liga 1 2023/2024.

Persib Bandung dipastikan bakal tampil di ajang AFC Champions League 2 (ACL 2).

AFC Champions League 2 adalah kompetisi antar klub kasta kedua di benua Asia yang mulai diperkenalkan mulai musim depan.

Persib bakal memulai ajang tersebut sejak babak play-off.

Tim berjuluk Maung Bandung tak memiliki jadwal libur lebih lama untuk persiapan menuju kompetisi antar klub Asia.

Jadwal Persib Bandung di play-off Liga Champions Asia 2 atau AFC Champions League 2 (ACL2) akan berlangsung pada akhir Juli hingga pekan kedua Agustus 2024.

Belum diketahui pasti siapa yang akan menjadi lawan Persib Bandung di babak play-off Liga Champions Asia 2 karena masih menunggu 3 hasil pertandingan dari koefisien lainnya.

Hingga saat ini, baru tiga tim yang sudah memastikan tempat di babak play-off Liga Champions Asia 2, ada Tampine Rovers selaku runner-up Liga Singapura, dan Kaya-Iloilo sebagai pemenang Copa Paulino Alcantara 2023 (Filipina).

Baca Juga: Bojan Hodak Tak Sabar Siapkan Persib untuk Berlaga di Liga Champions Asia

Tiga tempat lainnya masih menunggu hasil pemenang Piala Vietnam, Piala FA Hong Kong, dan Juara Liga Korea Utara musim kompetisi 2023/2024.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Lamine Yamal Kembali Absen, Pukulan Telak bagi Barcelona Jelang Hadapi Tim Paling Mengejutkan di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136