Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Indonesia Open 2024 - Comeback Gila Berakhir Anti-klimaks, Fikri/Bagas Dijegal Duo Denmark yang Nekat Tantang Penonton

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 7 Juni 2024 | 21:57 WIB
Aksi ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, melawan Lui Yu Chen/Ou Xuan Yi (China) di babak pertama Indonesia Open 2024, Rabu (5/6/2024) di Istora Senayan, Jakarta.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Aksi ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, melawan Lui Yu Chen/Ou Xuan Yi (China) di babak pertama Indonesia Open 2024, Rabu (5/6/2024) di Istora Senayan, Jakarta.

BOLASPORT.COM - Ganda putra, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, harus angkat kaki dari Indonesia Open 2024 setelah kalah di babak delapan besar.

Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana dikalahkan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) pada pertandingan di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (7/6/2024).

Menghadapi unggulan keempat itu, Fikri/Bagas takluk dengan skor rubber game 16-21, 21-15, 21-23.

Fikri/Bagas memulai laga dengan unggul 3-1 tetapi tersusul oleh Astrup/Rasmussen yang dapat memegang kendali laga hingga skor berubah menjadi 3-7.

Situasi belum berubah hingga interval.

Fikri/Bagas kesulitan untuk mengembangkan permainan. Sementara ketika kesempatan menekan didapat, mereka malah melakukan kesalahan. Wakil Denmark masih unggul di 7-11.

Astrup/Rasmussen menjauh di kedudukan 9-15.

Fikri/Bagas mencoba melawan. Hanya saja, konsistensi untuk mencetak poin beruntun tidak dapat dilakukan karena kesalahan, termasuk sebuah miskomunikasi dalam rotasi.

Baca Juga: Indonesia Open 2024 - Insiden Tali Sepatu Tak Kendurkan Semangat Sabar/Reza Bungkam Wakil Taiwan

Sergapan Astrup dari depan net terhadap pengembalian Fikri menghasilkan game point di 14-20.


REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Dihukum Penalti, Man City Gagal Raih Poin Penuh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottingham Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X