Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Link Live Streaming Timnas U-20 Indonesia Vs Jepang di Toulon Cup 2024, Malam Ini Pukul 19.00 WIB

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 8 Juni 2024 | 09:00 WIB
 Timnas U-20 Indonesia tumbang dari timnas U-23 Panama dengan skor 0-4 dalam laga Grup B Toulon Cup 2024 di Stade De Lattre de Tassigny, Kamis (6/6/2024).
X.COM/TOURNOIMREVELLO
Timnas U-20 Indonesia tumbang dari timnas U-23 Panama dengan skor 0-4 dalam laga Grup B Toulon Cup 2024 di Stade De Lattre de Tassigny, Kamis (6/6/2024).

BOLASPORT.COM - Timnas U-20 Indonesia akan melawan Jepang pada laga ketiga Grup B Toulon Cup 2024. Informasi link live streaming ada di akhir artikel ini.

Laga timnas U-20 Indonesia vs Jepang akan digelar di Stade Parsemain, For-sur-Mer, Prancis, Sabtu (8/6/2024) pukul 19.00 WIB.

Sebelumnya timnas U-20 Indonesia sudah menjalani dua pertandingan dengan melawan Ukraina dan Panama.

Hasilnya, timnas U-20 Indonesia kalah 0-3 dari Ukraina pada laga perdana, 4 Juni 2024.

Kemudian, tim besutan Indra Sjari itu kalah dari Panama dengan skor 0-4, 7 Juni 2024.

Setelah kekalahan dari Panama, Indra Sjafri mengatakan turnamen Toulon Cup ini sebagai ajang integrasi antar pemain.

Baca Juga: Jordi Amat Buka Suara Usai Menerima Kartu Merah di Laga Timnas Indonesia Vs Irak

Timnas U-20 Indonesia kalah dengan skor 0-3 dari Ukraina dalam ajang Toulon Cup 2024 di Stade Jules Ladoumegue, Selasa (4/6).
TWITTER.COM/TOURNOIMREVELLO
Timnas U-20 Indonesia kalah dengan skor 0-3 dari Ukraina dalam ajang Toulon Cup 2024 di Stade Jules Ladoumegue, Selasa (4/6).

"Ini adalah partisipasi ketiga kami di turnamen ini dan seperti biasanya, kami membawa kembali tim yang terdiri dari pemain U-20 karena ini memungkinkan kami membantu mereka berkembang," kata Indra Sjafri, dilansir dari laman PSSI.

"Tujuan nasional kami adalah untuk membantu para pemain muda ini tumbuh sehingga mereka dapat bergabung dengan tim utama kami secepat mungkin.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Messi Cuma Bisa Marah, Ronaldo Cetak 2 Gol Paling Susah di Usia Jompo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X