Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Copa America 2024 Jadi Turnamen Terakhir Messi? Bek Timnas Argentina Kasih Bocoran

By Ade Jayadireja - Sabtu, 8 Juni 2024 | 10:20 WIB
Mauro Icardi (kiri) dan Lionel Messi saat berlatih di pemusatan latihan timnas Argentina (8/10/2017).
ALEJANDRO PAGNI/AFP
Mauro Icardi (kiri) dan Lionel Messi saat berlatih di pemusatan latihan timnas Argentina (8/10/2017).

BOLASPORT.COM - Bek timnas Argentina, Lisandro Martinez, memberi bocoran terkait masa depan Lionel Messi di level internasional.

Meski telah menginjak usia 36 tahun, sentuhan ajaib Lionel Messi tak memudar.

Pria kelahiran Rosario itu tetap diandalkan ketika membela klub maupun negara.

Tantangan terdekat Messi bersama Argentina adalah Copa America 2024.

Albiceleste bakal mentas sebagai juara bertahan dalam turnamen yang kick-off pada 20 Juni mendatang tersebut.

Saat kompetisi belum dimulai, orang-orang sudah membicarakan masa depan Messi di timnas Argentina.

Apakah sang superstar bakal pensiun selepas pesta sepak bola negara Amerika Selatan?

Menurut Lisandro Martinez, publik akan melihat Messi mengenakan seragam Tim Tango lebih lama.

"Ketika seseorang berada di sini, orang lainnya sangat bahagia," kata palang pintu Manchester United itu seperti dikutip BolaSport.com dari Dailystar.

"Kami merasa seperti di rumah sendiri dan itu penting. Kami tidak melihat hal tersebut (Copa America sebagai turnamen terakhir Messi bersama Argentina)."


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Dailystar.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Skuad Man United Bermutu Rendah, Siapa pun Pelatihnya Sama Saja

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136