Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Menolak Lawan Penakluk Timnas Indonesia

By Ade Jayadireja - Kamis, 13 Juni 2024 | 18:00 WIB
Aksi Lionel Messi saat Argentina beruji coba melawan Ekaudor, Senin (10/6/2024) pagi WIB.
KAMIL KRZACZYNSKI / AFP
Aksi Lionel Messi saat Argentina beruji coba melawan Ekaudor, Senin (10/6/2024) pagi WIB.

BOLASPORT.COM - Lionel Messi memastikan dirinya tidak akan ikut berpartisipasi dalam Olimpiade 2024.

Pelatih timnas U-23 Argentina, Javier Mascherano, sempat berusaha untuk membujuk Lionel Messi supaya bermain pada turnamen di Paris.

La Pulga diproyeksikan mengisi satu dari tiga slot overage player untuk skuad muda Albiceleste.

Namun, Messi menolak kesempatan buat mengejar medali emas Olimpiade kedua.

Messi memprioritaskan Copa America 2024 yang akan dihelat pada 20 Juni sampai 14 Juli mendatang.

Adapun Olimpiade dimulai 24 Juli.

Ditambah lagi, Messi masih harus menjalankan tugas bersama Inter Miami di Major League Soccer.

Dengan usia yang sudah tak muda lagi, pria kelahiran Rosario itu merasa tak sanggup jika menjalani banyak kompetisi dalam setahun.

Berarti Messi tidak akan menghadapi Irak yang menjadi rival Argentina pada penyisihan Grup B Olimpiade 2024.

Irak sendiri telah menggoreskan luka buat timnas U-23 Indonesia dalam Piala Asia U-23 tahun ini.

Bertanding pada laga perebutan tempat ketiga, Garuda Muda dibuat keok dengan skor 1-2.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : TyC Sport
REKOMENDASI HARI INI

Persib Vs Borneo FC - Bojan Hodak Janjikan Laga yang Menarik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X