Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kaohsiung Masters 2024 - Lewat Laga Setengah Jam, Chiara Selangkah Lagi ke Babak Utama

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 18 Juni 2024 | 09:17 WIB
Tunggal putri Indonesia, Chiara Marvella Handoyo, saat tampil pada semifinal Kejuaraan Dunia Junior 2023 di The Podium, Spokane, Amerika Serikat, 7 Oktober 2023.
PBSI
Tunggal putri Indonesia, Chiara Marvella Handoyo, saat tampil pada semifinal Kejuaraan Dunia Junior 2023 di The Podium, Spokane, Amerika Serikat, 7 Oktober 2023.

BOLASPORT.COM - Tunggal putri Indonesia, Chiara Marvella Handoyo, memulai perjuangan dengan hasil positif di Kaohsiung Masters 2024.

Chiara sukses mengatasi perlawanan wakil tuan rumah, Tsai Hsin Pei, pada babak pertama dari kualifikasi Kaohsiung Masters 2024.

Berlaga di K-Arena, Kaohsiung, Taiwan, Selasa (18/6/2024), runner-up Kejuaraan Dunia Junior 2023 itu menang dua gim langsung dengan skor 21-7, 21-16.

Pertandingan berjalan cukup seimbang di awal-awal laga dengan kedua pemain saling berbalas poin.

Chiara mampu lebih dulu membuka keunggulan dengan selisih satu sampai dua angka pada skor 2-1 hingga 4-2.

Chiara justru terus melaju meninggalkan perolehan poin lawannya usai mencetak tujuh poin beruntun hingga interval gim pertama untuk memimpin 11-2.

Selepas jeda, pemain jebolan PB Djarum makin tak terbendung dengan memperbesar keunggulan hingga 12 angka pada skor 16-4.

Tanpa ujian berarti, Chiara melesat untuk mencatatkan game point duluan dengan keunggulan sangat nyaman pada skor 20-6.

Baca Juga: Kaohsiung Masters 2024 - Termasuk Ester, Komang dan Ruzana, 6 Tunggal Putri Indonesia Langsung Tantang Para Kompatriot Tai Tzu Ying

Sempat kecolongan satu poin, Chiara akhirnya menutup gim pertama hanya dalam tempo singkat 11 menit.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X