Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kaohsiung Masters 2024 - Comeback Manis Penakluk Akane Yamaguchi, Bilqis Lengkapi Amunisi Indonesia di Tunggal Putri

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 18 Juni 2024 | 16:28 WIB
Tunggal putri Indonesia, Bilqis Prasista saat bertanding melawan He Bing Jao (China) pada perempat final Uber Cup 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Kamis (12/5/2022).
HUMAS PP PBSI
Tunggal putri Indonesia, Bilqis Prasista saat bertanding melawan He Bing Jao (China) pada perempat final Uber Cup 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Kamis (12/5/2022).

BOLASPORT.COM - Tunggal putri Indonesia, Bilqis Prasista, berhasil menembus babak utama Kaohsiung Masters 2024.

Bilqis Prasista mengalahkan Yu Chieun Hui (Taiwan) pada babak terakhir kualifikasi Kaohsiung Masters 2024 di K-Arena, Kaohsiung, Taiwan, Selasa (18/6/2024).

Kemenangan diraih Bilqis melalui comeback dengan skor akhir 16-21, 21-17, 21-13.

Pemain independen berusia 21 tahun itu kecolongan duluan pada gim pertama hingga tertinggal lima angka pada 4-9 dan masih sama di 5-10.

Kebangkitan ditunjukkan anggota tim Uber Indonesia pada 2022 itu dengan menyamakan skor pada kedudukan 12-12.

Kedudukan masih sengit dengan Bilqis hanya tertinggal satu poin sebanyak dua kali pada 13-14 dan 14-15.

Sayangnya, Yu, lebih tua setahun, menciptakan momentum dengan membuka jarak poin hingga game point tercipta pada kedudukan 14-20.

Bilqis hanya bisa membalas dua kali sebelum lawannya yang secara peringkat lebih rendah itu, rank 176 vs rank 228 dunia, mengunci gim pembuka.

Baca Juga: Hasil Kaohsiung Masters 2024 - Chiara Tembus Babak Utama Usai Bungkam Wakil Singapura

Respons bagus ditunjukkan Bilqis pada gim kedua.


REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Minta FIFA dan AFC Restui Laga Timnas Indonesia vs Bahrain Tetap di GBK

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X